Wali Kota Mojokerto, Ika Puspitasari, melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah pangkalan LPG dan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Kota Mojokerto, Selasa (25/3/2025).
Ika Puspitasari
Ning Ita dan Cak Sandi Dilantik Presiden Prabowo, OPD Beri Ucapan
Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari (Ning Ita) dan Wakil Walikota Rachman Sidharta Arisandi (Cak Sandi) telah dilantik oleh Presiden Prabowo Subianto di Istana Negara Jakarta, Kamis (20/2/2025).
Wali Kota Ika Puspitasari Sukses 5 Tahun Memimpin Kota Mojokerto
Wali Kota Ika Puspitasari sukses meraih berbagai prestasi gemilang selama masa jabatannya dari tahun 2018 hingga 2023. Dengan fokus pada pembangunan infrastruktur, pelayanan publik dan peningkatan kesejahteraan masyarakat, Ika Puspitasari berhasil membawa Kota Mojokerto menuju arah kemajuan yang berkelanjutan.
Wali Kota Ning Ita Kukuhkan KKD Kota Mojokerto Periode 2023-2024
Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari mengukuhkan Komite Komunikasi Digital (KKD) Kota Mojokerto periode 2023-2024 di gedung Sabha Mandala Madya kota Mojokerto, Kamis (7/12).
Wali Kota Ning Ita Apresiasi Tenaga Keagamaan Kota Mojokerto Beri Andil IPM
Tenaga keagamaan yang terdiri dari Guru TPQ, Modin, Penjaga Masjid, Penjaga Musala hingga Penjaga Gereja merupakan bagian dari andil peningkatan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) di Kota Mojokerto.
Gebyar PBB-P2 2023 Kota Mojokerto, Ning Ita Beri Hadiah 4 Paket Umrah pada Wajib Pajak
Pemerintah Kota Mojokerto melalui Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Kota Mojokerto menggelar Gebyar Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan (PBB-P2) Tahun 2023 di Hall Prajna Wijaya Mal Pelayanan Publik (MPP) Gajah Mada, Senin (6/11).
DPRD Kota Mojokerto Usulkan Dua Pejabat Pemprov Jatim Jadi Pj Wali Kota
Masa jabatan Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari akan berakhir pada Desember 2023 mendatang. Dalam rapat pimpinan DPRD Kota Mojokerto, Minggu (5/11/2023), muncul tiga nama untuk mengisi calon Penjabat (Pj) Wali Kota Mojokerto.
Wali Kota Mojokerto Pimpin Upacara HUT ke-78 RI dan Serahkan Remisi
Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih HUT ke-78 RI tahun 2023 digelar Pemerintah Kota Mojokerto di Alun-alun Wiraraja dengan inspektur upacara.Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari. Sebagai komandan upacara Kapten Inf. Prima Aditya Y.SIP dari Kodim 0815 Mojokerto.
Sidak Ketersediaan Elpiji Melon, Wali Kota Mojokerto Pastikan Stok Aman
Wali kota Mojokerto Ika Puspitasari menggelar inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah pangkalan dan agen elpiji 3 kg.
Wali Kota Ning Ita Serahkan Petikan SK PPPK Guru
Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari sebelum melakukan pelantikan dan pengambilan sumpah/janji jabatan fungsional guru serta penyerahan petikan SK PPPK formasi guru terlebih dahulu memberikan wejangan dengan petikan ayat Al-Quran.
Wali Kota Mojokerto Serahkan Buku Tabungan untuk Bedah Rumah
Guna memberikan kenyamanan rumah yang layak huni, Pemerintah Kota Mojokerto melakukan bedah rumah sebanyak 104 unit pada 2023 yang tersebar di 13 Kelurahan dari 18 kelurahan di Kota Mojokerto.
Kemeriahan HUT ke-105 Kota Mojokerto, Wali Kota Ning Ita Bagikan Ribuan Onde Onde
Ribuan masyarakat Kota Mojokerto tumpah ruah di Alun-alun WirarajaKota Mojokerto, Selasa (20/6). Kedatangan masyarakat, selain melihat dari dekat kemeriahaan acara, juga disajikan ribuan hidangan makanan dan minuman yang disajikan secara gratis.
Sambut HUT Kota Mojokerto ke-105, RSUD Wahidin Sudirohusodo Gelar Talk Show
Menyambut Hari Jadi Kota Mojokerto ke-105 tahun, berbagai kegiatan dilakukan. Salah satunya di bidang kesehatan yang dilakukan RSUD Wahidin Sudirohusodo Kota Mojokerto dengan menggelar talk show kesehatan Jantung, Ginjal dan saluran cerna di atrium lantai 1 Sunrise Mall Kota Mojokerto, Selasa (13/6).
Meriahkan Bulan Bung Karno, Pemkot Mojokerto Gelar Ludruk di Sekolah Soekarno Kecil
Dalam rangka bulan Bung Karno dan rangkaian HUT ke-105 Kota Mojokerto diadakan pagelaran ludruk Karya Budaya di halaman SDN Purwotengah Kota Mojokerto, pada Kamis (1/6) malam.
Ning Ita Inginkan Masyarakat Kota Mojokerto Berperilaku CERDIK
Pemerintah Kota (Pemkot) Mojokerto menggelar seminar kesehatan untuk memperingati Hari Hipertensi Sedunia yang yang jatuh tanggal 17 Mei.