Kota Surabaya kembali mencatatkan prestasi gemilang dengan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) tertinggi se-Jawa Timur pada tahun 2024.
IPM Surabaya
IPM Surabaya Terus Naik di Masa Kepemimpinan Wali Kota Eri, Tahun 2023 Capai 83,99
Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kota Surabaya terus mengalami kenaikan di masa kepemimpinan Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi.
Dongkrak IPM, Pemkot Surabaya Sediakan Berbagai Layanan Literasi
Meningkatkan budaya literasi masyarakat, menjadi salah satu program yang terus digencarkan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya. Upaya tersebut diharapkan dapat meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Surabaya sehingga kemudian berimplikasi terhadap pengentasan kemiskinan.
IPM Kota Surabaya Tertinggi di Jawa Timur
Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kota Surabaya pada tahun 2022 sebesar 82,74 dan merupakan tertinggi di Provinsi Jawa Timur.