Kunjungan Bupati Jember Hendy Siswanto ke lokasi tambak udang di Desa Kepanjen, Kecamatan Gumukmas, Kabupaten Jember, disambut dengan penyampaian aspirasi masyarakat setempat.
#Jember
IMB Dihapus, Bupati Undang Notaris dan PPAT Mencari Masukan Perda PBG
Bupati Jember, Hendy Siswanto menegaskan segera menyusun Peraturan Daerah (Perda) Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) Kabupaten Jember.
Bupati Jember: Para Insinyur Diharapkan Kawal Program Pemerintah
Bupati Jember Hendy Siswanto meminta para insinyur mengambil peran membantu pemerintah dalam setiap program pembangunan di Kabupaten Jember.
Bupati Jember Lantik Pejabat OPD Pemkab Jember, Dua Jabatan Kepala OPD Bergeser
Bupati Jember Hendy Siswanto melantik puluhan pejabat struktural dan fungsional pada sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkab Jember di Pendopo Wahya Wibawagraha Jember, Jumat (24/9) malam.
Untuk Keduakalinya, PN Jember Gelar Latihan Bahasa Isyarat
Ketua Pengadilan Negeri (PN) Jember, I Gede Rumega bersama hakim dan pegawai menggelar pelatihan bahasa isyarat, Jum'at (24/9).
Tahun 2024, BPN Jember Targetkan 94 Ribu Tanah Bersertifikat
Sekitar 60 persen tanah di Kabupaten Jember belum sertifikat. Karena itu, pada momentum peringatan Hari Agraria Dan Tata Ruang (Hataru) 2021, dijadikan penyemangat untuk menuntaskan sertifikasi tanah hingga tahun 2024.
Lindungi Petani, Bupati Jember Larang Alih Fungsi Lahan Produktif
Bupati Jember, H. Hendy Siswanto menegaskan tidak akan memberikan ijin alih fungsi lahan pertanian menjadi perumahan. Langkah ini sebagai upaya untuk mempertahankan Jember menjadi lumbung pangan nasional.
Tiga Kandidat Calon Bertarung Dalam Pemilihan Kwarcab Gerakan Pramuka Jember 2021-2026
Pengurus Kwartir Cabang menggelar Musyawarah Cabang (Muscab) untuk memilih ketua Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Jember masa Bhakti 2021-2026 di Pendopo Wahya Wibawagraha Jember, Kamis (23/9) pagi.
Kelola Destinasi Wisata Bareng Perhutani, Bupati Hendy: Insya Allah Segera Ditandatangani
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jember akan bersinergi dengan Perhutani dalam pengelolaan destinasi wisata. Diantaranya, Pasir Putih Malikan (Papuma), Air Terjun Bidadari dan Air Terjun Tancak.
Bupati Hendy Minta Dishub Tertibkan Jukir Ilegal
Bupati Jember Hendy Siswanto masih menemukan banyaknya juru parkir (jukir) ilegal. Untuk itu, Ia meminta Dinas Perhubungan (Dishub) untuk melakukan penertiban dan penataan.
Seorang Pekerja Bangunan Tewas Saat Robohkan Eks Bioskop GNI Jember
Abdullah (30) seorang pekerja bangunan tewas saat membongkar bangunan bekas Gedung Bioskop GNI (Gedung Nasional Indonesia) Jember, pada Kamis sore (16/9).
Pemuda di Jember Ini Cabuli Gadis SMA, Begini Modusnya
Peristiwa pencabulan yang dialami siswi SMA di Kecamatan Tanggul, Kabupaten Jember berakhir ditangan Polisi setelah keluarga korban melapor.
Buntut Konflik Warga-Pengusaha Tambak, Bupati Jember Evaluasi Pemanfaatan Lahan Pesisir Pantai Selatan
Bupati Jember Hendy Siswanto mengundang para pengusaha tambak di pesisir pantai wilayah Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember, di Pendopo Wahya Wibawagraha Jember, Rabu, (15/9).
PPKM Level 1, Bupati Jember Tancap Gas Hidupkan Sektor Wisata Dan Transportasi Konvensional
Setelah Kabupaten Jember, turun ke PPKM level 1, Bupati Jember, H. Hendy Siswanto bergerak cepat mendorong berkembangnya perekonomian, yang mendukung Sektor pariwisata di Kabupaten Jember.
Gegara Persoalan Baju, Suami Di Jember Tega Celurit Wajah Istri
Hanya persoalan sepele, seorang suami berinisial SD (47) tega membacok muka isterinya dengan celurit.