Setelah petani dan sejumlah jurnalis, kini Perusahaan produsen Es Krim Aice mendonasikan masker serta es krim untuk warga terdampak Covid-19.
#Jember
Ranwal RPJMD Jember 2021-2026 Sudah Disahkan, Bupati Hendy Akan Akomodir Masukan Dewan
DPRD telah mengesahkan Rencana Awal (Ranwal) Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJMD) Kabupaten Jember tahun 2021-2026, dan selanjutnya akan dikonsultasikan ke Gubernur Jatim.
Implementasi UU KIP No 14 Tahun 2008, OPD Diharapkan Proaktif Upload Kegiatannya Di Website PPID
Untuk Mendukung Amanat Undang-undang Keterbukaan Informasi Publik (KIP), nomor 14 tahun 2008, melakukan sosialisasi e-LAPOR dan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Kabupaten Jember di Aula Timur Pemkab Jember, Kamis ( 12/8).
Bupati Hendy: Anggota Paskibraka Bisa Ikut Berperan Edukasi Prokes Untuk Cegah Covid 19
Bupati Jember Hendy Siswanto, berharap anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka ( paskibraka) Kabupaten Jember, bisa ikut membantu melakukan sosialisasi dan edukasi Protokol Kesehatan (Prokes) pencegahan covid 19.
Kukuhkan Ketua AKD Periode 2021-2026, Bupati Hendy: Perlu Sinergi Untuk Keberhasilan Pembangunan Jember
Pemkab Jember akan terus membangun sinergi dan kolaborasi dengan seluruh kepada desa sebagai ujung tombak keberhasilan pembangunan.
Bupati Hendy: PPKM Lanjut Tanda Presiden Sayang Sama Kita
Bupati Jember Hendy Siswanto, menegaskan Pemberlakuan Pengetatan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Jawa Bali, bertujuan untuk melindungi dan menyelamatkan nyawa masyarakat dari covid 19. Hal ini menunjukkan bahwa negara hadir, untuk melindungi nyawa seluruh rakyatnya.
Bupati Jember Berbagi Tips Sembuh Dari Covid-19
Bupati Jember Hendy Siswanto tidak ingin peristiwa pahit terpapar Covid-19, dirasakan oleh warganya.
Bupati Jember: Masyarakat Jangan Takut Swab
Bupati Jember Hendy Siswanto melakukan pemantauan pelaksanaan PPKM mikro berbasis hulu pada tingkat RTRW di perkampungan Kelurahan Jember Kidul, Kecamatan Kaliwates, Rabu (11/8) siang. Ada tiga kecamatan kota yang menjadi atensinya.
Turunkan Level PPKM, Bupati Hendy Blusukan Hingga ke Perkampungan Pinggiran Kota Jember
Bupati Jember Hendy Siswanto terus berupaya keras untuk menurunkan Level PPKM yang masih dinyatakan Level 3 atau zona merah.
Terima Bantuan dari Petani Dan Wartawan, Bupati Jember: Tindakan Nyata yang Patut Ditiru
Tindakan nyata sejumlah petani yang tergabung di Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Jember dan Perserikatan Wartawan Jember (PWJ) dalam membantu meringankan beban masyarakat ditengah pandemi Covid-19 mendapat apresiasi dari Bupati Jember, Hendy Siswanto.
Hari Terakhir PPKM Mikro RT/RW, Bupati Jember Gencarkan Edukasi Ke Warga Isoman
Hari Terakhir pelaksanaan PPKM mikro berbasis RT/RW atau berbasis hulu, Bupati Jember Hendy Siswanto meninjau warga yang isolasi mandiri (isoman) di Perumahan Graha Citra Mas, Kelurahan Tegalbesar, Kecamatan Kaliwates, Senin siang (9/8).
Dapat 18 ribu Dosis Vaksin, Satgas Covid-19: Kabupaten Jember Kembali Layani Vaksinasi Massal.
Setelah sempat tersendat, Kabupaten Jember kembali mendapatkan kiriman 18.000 dosis vaksin. Masyarakat bisa dilayani di 82 tempat layanan kesehatan di Kabupaten Jember.
Wabup Jember: Pelaksanaan MTQ Tidak Hanya Melantunkan, Tapi dipahami dan Mengamalkan Isi Al-Qur'an.
Rangkaian final kegiatan Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) yang berlangsung selama 2 hari, Sabtu Minggu (7-8 Agustus 2021), telah tuntas. Dewan juri/hakim MTQ sudah menentukan juara dari 7 cabang tilawah yang dilombakan, pada Minggu ( 8/7).
Sekda Jember: Kecepatan Informasi Jadi Kunci Penyelesaian Penularan Covid-19
Satgas Penanganan Covid-19 Jember semakin masif memantau warga yang sedang menjalani isolasi mandiri (isoman) ditiga wilayah kecamatan. Diantaranya, Kaliwates, Sumbersari dan Kaliwates.
432 Santri Lolos Seleksi, Bupati Hendy: Jember Siap Jadi Tuan Rumah MTQ Tingkat Provinsi Jatim
Sebanyak 432 santri mendapatkan tiket untuk mengikuti seleksi Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Kabupaten Jember, 7-8 Agustus 2021.