Aksi pencurian uang kotak amal Masjid Baiturrahman Desa Curahkalong Kecamatan Bangsalsari, Jember, berhasil digagalkan warga, pada Selasa (11/6/2024). Bahkan terduga pelaku terpaksa meninggalkan sepeda motornya di halaman masjid.
#Jember
Jember Geger! Ditemukan Bayi Perempuan di Ember Bekas Cat, Tangis Dikira Suara Kucing
Sejumlah warga Dusun Kauman Desa Tempurejo Kecamatan Tempurejo Kabupaten Jember, digegerkan dengan penemuan bayi perempuan yang masih lengkap dengan ari-arinya.
Kematian Misterius Puluhan Kambing Etawa Di Jember Terungkap
Peristiwa Kematian 29 ekor kambing secara mesterius dan bangkainya dibuang di jurang Kawasan hutan lindung dekat jalan Nasional Gunung Gumitir, Desa Sidomulyo, Kecamatan Silo Kabupaten Jember akhirnya terungkap.
Gus Fawait Janji Sejahterakan GTT Dan PTT Di Jember
Pria yang juga presiden LSN ini mengatakan pihaknya akan memperjuangkan nasib GTT dan PTT ke pemerintah pusat agar diangkat menjadi ASN (Aparatur Sipil Negara) dilingkungan Pemkab Jember. Kesejahteraan GTT dan PTT di kabupaten Jember akan menjadi bagian prioritas utama bagi bakal calon bupati Jember Muhammad Fawait atau akrab dipanggil gus Fawait jika menang pilkada november mendatang.
Kronologi Wisatawan Tewas Diterjang Ombak di Pantai Selatan Jember
Seorang wisatawan tewas terseret ombak di Pantai Payangan Desa Sumberejo Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember Jawa Timur, pada Minggu (2/6/2024) siang.
Indeks Pengadaan Barang Jasa di Kabupaten Jember Terendah, KPK Akan Dalami
Indeks Pengadaan Barang dan jasa Pemkab Jember, menjadi terendah diantara 8 Indikator Area MCP (Monitoring Center for Prevention). KPK menilai pencegahan korupsi pada area pengadaan barang dan jasa di Jember perlu ditingkatkan.
Deni Prasetya Minta Dishub Buka Rute TransJatim Jember-Lumajang
Anggota Komisi D DPRD Jawa Timur, Deni Prasetya meminta Dinas Perhubungan Jatim agar Bus TransJatim beroperasi di Jember-Lumajang. Mengingat kedua daerah tersebut kaya akan wisata alam sehingga dapat menarik perhatian wisatawan.
Gus Fawait Siap Tingkatkan Kompetensi ASN dan PPPK Untuk Jember Yang Sejahtera
Peningkatan kompetensi ASN (Aparatur Sipil Negara) dan pppk akan menjadi bidikan dari bakal calon bupati Jember gus Fawait jika dipercaya memimpin Jember jika terpilih di pilkada yang digelar November 2024 mendatang.
44.697 Penumpang Kereta Selama Libur Panjang Waisak, Ini Tujuan dan KA Paling Diminati
Selama libur panjang hari Raya Waisak pada 22-26 Mei 2024, tercatat sebanyak 44.697 penumpang menggunakan kereta api dari Daop 9 Jember. Meningkat 8 persen dibandingkan periode yang sama pada pekan sebelumnya, yakni 41.341 penumpang.
Gus Fawait Janjikan Kuliah Gratis bagi Anak Petani di Jember
Untuk mensejahterakan petani tak hanya memenuhi kebutuhan pupuk subsidi atau lainnya, namun kesejahteraan keluarga petani juga perlu mendapat perhatian pemerintah. Misalnya, jaminan kuliah gratis bagi anak petani jika ingin masuk ke PTN (Perguruan Tinggi Negeri) yang dikelola oleh pemerintah.
Sesak Nafas di Asrama Haji Sekolilo, 1 Jamaah Haji asal Jember Gagal Berangkat ke Tanah Suci
Seorang jamaah calon haji asal Jember, Subandi, gagal berangkat bersama rombongannya kloter 39, pada Rabu (22/5) pagi.
8 Kloter Jamaah Haji Jember, 3 Kloter Sudah Terbang Menuju Madinah 5 Kloter Siap Menyusul
Jamaah Calon Haji Kloter 43 adalah jamaah terakhir yang dilepas Bupati Jember H Hendy Siswanto di depan Pendopo Wahyawibagraha Pemkab Jember menuju Asrama Haji Sukolilo Surabaya, Selasa (21/5) pada pukul 11.30 WIB.
Elektabilitas Gus Fawait Salip Calon Petahana di Pilkada Jember
Lembaga survey Indikator Politik Indonesia (IPI) belum lama ini telah melakukan survei Jember, Jawa Timur. Survei yang berlangsung pada periode 22-30 April 2024 tersebut dilaksanakan untuk memotret peluang dari nama-nama bakal calon bupati yang mulai beredar di ruangan publik dan menjadi perbincangan warga di Jember menjelang pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak tahun 2024.
Pecahkan Rekor, Unej Setahun Wisuda 10 Kali
Universitas Jember (Unej) memecahkan rekor dalam setahun menggelar wisuda sebanyak 10 kali. Wisuda periode X tahun akademik 2023/2024 kali digelar di Gedung Auditorium Kampus Unej, Sabtu (18/5).
Duel Asia Tenggara, Petenis Tunggal Putera Indonesia Lolos Perdelapan Final Di Ajang Detec International Junior Championships 2024
Duel Asia Tenggara di Sektor Putra, Petenis Indonesia unggulan teratas tunggal putera, Aldhito Ramadhan Dwi Kurniawan berhasil melaju ke babak perdelapan final ajang Detec International Junior Championship 2024. Selain itu Petenis lainnya, yang bertanding di lapangan tenis outdoor GOR PKPSO Kaliwates, Jember Jawa Timur ini, Rafalentino Ali Da Costa mampu menyingkirkan kompatriotnya di babak kedua, Selasa (14 Mei 2024).