Semakin dekat waktu menuju gelaran Pemilu 2024, PDI Perjuangan nampaknya mulai ingin melepaskan diri dari bayang-bayang Joko Widodo, kader yang dibesarkan hingga menjadi presiden dua periode.
jokowi
Besok Malam, Jokowi Bertemu Syahrul Yasin Limpo di Istana
Presiden Joko Widodo (Jokowi) dipastikan bertemu mantan Menteri Pertanian (Mentan), Syahrul Yasin Limpo (SYL), di Istana Merdeka, Minggu malam (8/10).
96 Negara Jadi Pasien IMF, Jokowi: Alhamdulillah Indonesia Sehat
Kondisi perekonomian global kembali disinggung Presiden Joko Widodo. Dia mengklaim Indonesia dalam keadaan lebih baik ketimbang puluhan negara lain.
Beredar Surat Pemberitahuan KPK ke Jokowi Soal Penetapan Tersangka Syahrul Yasin Limpo
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dikabarkan sudah memberitahu Presiden Joko Widodo terkait penetapan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo (SYL) sebagai tersangka sejak akhir September 2023.
Putra Bung Karno Usulkan Jokowi Jadi Ketum PDIP, Ini Respon Djarot
Presiden Joko Widodo diusulkan menjadi Ketua Umum PDI Perjuangan menggantikan Megawati Soekarno Putri. Bagaimana respon elit PDIP?.
PDIP Makin Dilematis Hadapi Manuver Politik Jokowi
Rumor putra sulung Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka menjadi cawapres Prabowo Subianto, membuat PDI Perjuangan berada dalam posisi dilematis.
Presiden Jokowi: Batik Membawa Wajah Indonesia ke Hadapan Dunia
Batik merupakan jendela kebudayaan bangsa Indonesia. Motif dan warnanya memiliki sarat filosofi. Keindahan batik tidak lagi dinikmati sekadar di atas bentangan kain. Tapi juga sudah diterapkan di berbagai medium.
Pengamat: Hubungan Jokowi-Ganjar Tak Seperti Kulit Bawang yang Mudah Terkelupas
Pengamat: Hubungan Jokowi-Ganjar Tak Seperti Kulit Bawang yang Mudah Terkelupas
Hasil Survei Indikator: Elektabilitas PDIP Tinggi Faktor Jokowi
Sosok Presiden Joko Widodo masih memberikan pengaruh besar terhadap elektabilitas PDI Perjuangan pada Pemilu Serentak 2024.
Pengamat: Politik Muka Dua Jokowi Pertanda Kemunafikan
Presiden Joko Widodo dinilai merupakan aktor politik dengan fenomena bermuka dua. Menampilkan standar ganda dalam panggung politik yang penuh drama, terutama jelang Pilpres 2024.
Jokowi Beri Sinyal Kuat Dukung Ganjar Pranowo di Pilpres 2024
Pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang menyinggung pelantikan Ganjar Pranowo sebagai Presiden RI, merupakan kode keras dukungan Jokowi untuk Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.
Pengamat Politik Sebut Jokowi Aktor Kemunduran Demokrasi
Penetapan Kaesang Pangarep sebagai Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), dimaknai sebagai manuver Joko Widodo (Jokowi) mengukuhkan dinasti politiknya jelang lengser dari kursi Presiden.
Rapat Kabinet Terbatas Bahas Masalah Rempang, Jokowi Ingin Selesaikan secara Kekeluargaan
Presiden Joko Widodo atau Jokowi memimpin rapat terbatas untuk membahas persoalan lahan di Pulau Rempang, di Istana Merdeka, Jakarta, Senin (25/9).
Pangi Chaniago: yang Senang Jokowi, Kalau Prabowo dan Ganjar Melebur di Satu Poros
Representasi poros keberlanjutan, bisa saja terwujud jika wacana menduetkan Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo terjadi pada Pilpres 2024.
Kaesang Gabung PSI, Ini Bentuk Perlawanan Terbuka Jokowi terhadap PDIP
Presiden Joko Widodo diyakini akan segera meninggalkan PDI Perjuangan setelah anak bungsunya, Kaesang Pangarep, resmi bergabung ke PSI. Hal itu dinilai sebagai bentuk ketidaknyamanan keluarga Jokowi terhadap partai yang dipimpin Megawati Soekarnoputri.