Penyelidikan laporan kasus dugaan penjualan tanah negara yang diduga melibatkan Kades Karang Kedawung, Kecamatan Mumbulsari, Kabupaten Jember, terus bergulir di Mapolres Jember. Bahkan pada Jum’at 14 Februari 2025, informasinya penyidik Polres Jember akan melakukan pemeriksaan letak tanah obyek laporan di Desa Karang Kedawung.
#kades jember
15 Kades di Jember Dapat Penghargaan Paralegal Justice Award
Sebanyak 15 Kades dan lurah di Kabupaten Jember diharapkan dapat mempertahankan Penghargaan Paralegal Justice Award (PJA), baik tingkat Kabupaten Jember hingga nasional.
Anggota DPRD Jember Angkat Bicara Soal Pemeriksaan Puluhan Kades dan Perangkat Desa
Ketua Komisi A DPRD Jember, Tabroni, angkat bicara soal pemeriksaan Kades (Kepala Desa) dan perangkat desa, jelang Pemilu 2024. Dia berharap Aparat Penegak hukum (APH) melakukan pemeriksaan terhadap mereka secara profesional.
Kades Jember yang Maju Menjadi Bacaleg 2024 Belum Mengundurkan Diri
Setelah Rapat Dengar Pendapat (RDP) Dengan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Jember, Komisi A DPRD Jember juga memanggil Dinas Pemberdayaan masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Jember. Rencananya RDP tersebut akan digelar Senin (29/5) untuk memastikan Kepala Desa (Kades) yang maju menjadi Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) 2024, sudah mengundurkan diri.
Lantik 59 Pejabat Kades, Bupati Jember Minta Maksimalkan Program Pemerintah
Untuk mengisi kekosongan jabatan Kepala Desa di 59 Desa Di Kabupaten Jember, Bupati Jember, Ir. H. Hendy Siswanto melantik Penjabat Kepala Desa, di Aula PB. Sudirman Kantor Pemkab Jember, Sabtu (08/05).