Ketua Umum PSI, Kaesang Pangarep resmi menunjuk F Bagus Panuntun sebagai Ketua Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PSI Jawa Timur. Bagus menggantikan Aan Rochayanto yang kini menduduki posisi Ketua Harian DPP PSI.
Kaesang Pangarep
Heboh Foto Diduga Kaesang Pamer Kaos 'Putra Finalis Pemimpin Terkorup Dunia'
Heboh di media sosial sebuah foto diduga putra bungsu Presiden ke-7 RI Joko Widodo, Kaesang Pangarep mengenakan kaos dengan tulisan provokatif 'Putra Finalis Pemimpin Terkorup Dunia versi OCCRP'.
Tujuan Kaesang Datangi KPK agar Tak Lagi Dibully
Tujuan Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep mendatangi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Selasa kemarin (17/9), untuk meredakan gelombang kritik publik yang bertubi-tubi.
Tidak Benar Kaesang Nebeng Private Jet Gang Ye, Sebab Temannya Tidak Ikut
Pakar telematika Roy Suryo mementahkan alibi Kaesang Pangarep soal jet pribadi yang ditumpanginya saat melancong ke Amerika Serikat (AS). Menurut Roy, Kaesang tidak bisa membedakan antara nebeng dengan pinjam.
Pembelaan Budi Arie Terhadap Kaesang Terlalu Mengada-ada, Menkominfo Bukan Jubir Keluarga Jokowi
PDIP mengkritik pernyataan Menkominfo Budi Arie Setiadi yang membela habis-habisan putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep atas dugaan gratifikasi jet pribadi.
Kasus Kaesang dan Bobby, KPK Jangan Main Mata dengan Dinasti Jokowi
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bisa berbenah dan menguatkan kelembagaan dengan mengusut kasus dugaan gratifikasi pesawat jet pribadi keluarga Presiden Joko Widodo.
Roy Suryo Minta KPK Tiru Pengusutan Mario Dandy Pada Kasus Kaesang
Pakar telematika Roy Suryo meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk berani memproses Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep terkait dugaan penerimaan gratifikasi pesawat jet pribadi karena keluarganya merupakan penyelenggara negara.
KPK Ngaku Tak Bisa Lacak Posisi Kaesang, Ini Alasannya
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengaku tidak memiliki dasar hukum untuk melacak keberadaan Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep.
Sejak Heboh Pesawat Jet Pribadi, Kini Netizen Ramai-ramai Mencari Keberadaan Kaesang
Usai ramai diberitakan menerima dugaan gratifikasi pesawat jet pribadi karena keluarganya merupakan penyelenggara negara, Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep mendadak tidak ada kabarnya sama sekali.
Kaesang Dilaporkan ke KPK Soal Pesawat Jet Pribadi, Dipertanyakan Duitnya Dari Mana?
Terkait dugaan penerimaan gratifikasi fasilitas pesawat Gulfstream G650ER untuk bepergian ke Amerika Serikat (AS), aktivis dan akademisi melaporkan Ketua Umum (Ketum) Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Kekuatan Kaesang di PSI Tinggal 2 Bulan Lagi Usai Jokowi Lengser, Sebaiknya Mundur Saja
Langkah Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) sekaligus putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep untuk berlaga di Pilkada 2024 terganjal dengan Putusan MK Nomor 70 terkait batas usia pendaftaran.
Kaesang Ternyata Sudah Urus Surat Keterangan di Pengadilan untuk Syarat Pencalonan Pilkada Jateng
Kaesang Pangarep, Putra bungsu Presiden Joko Widodo, diam-diam sudah mengurus Surat Keterangan Belum Pernah Dipidana (SKBPD) ke Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan pada Selasa 20 Agustus 2024.
DPR Anulir Putusan MK Demi Kaesang
DPR RI dan pemerintah yang menganulir putusan Mahkamah Konstitusi (MK) nomor 60 dan 70 terkait persyaratan pencalonan kepala daerah sedang disorot.
BPP HIPMI Dukung Kaesang Pangarep dan Hendy Setiono berpasangan di Pilwali Surabaya
Sebuah dukungan mengalir dalam kontestasi Pilkada Surabaya November 2024 yang mendatang.
Kaesang Sedang Menabuh Genderang Perang dengan PDIP
Sindiran Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep, kepada Calon Presiden Nomor Urut 3, Ganjar Pranowo, dinilai sebagai perang urat saraf antara Kaesang dengan PDI Perjuangan.