Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono meninjau Posko Search and Rescue (SAR) Gabungan Badan SAR Nasional (BASARNAS) dan Potensi SAR di Pelabuhan Jangkar Kabupaten Situbondo, Senin (9/12).
kapal tenggelam
Kapal dengan 73 Penumpang Tenggelam di Perairan Situbondo, Dua Orang Meninggal dan Satu Belum Ditemukan
Evakuasi penumpang Kapal Layar Motor (KLM) Lorena Sari dilakukan oleh gabungan Basarnas dan petugas lainnya.
Kapal Tenggelam di Perairan Sumenep-Situbondo: 49 Orang Selamat, 1 Meninggal, 1 Hilang
Kapal Layar Motor Lorena Sari mengalami kecelakaan tenggelam di perairan laut Sumenep-Situbondo. Dari 51 penumpang, 49 orang diantaranya selamat, satu penumpang meninggal, dan satu korban lainnya dinyatakan hilang.
Insiden Kapal Tenggelam, 6 Nelayan Lamongan yang Selamat Dipulangkan
Nasib baik masih menyertai 6 nelayan KM Fatmah Jaya 3 asal kelurahan Brondong Lamongan. Setelah terkatung-katung diatas pelampung buatan dari jirigen selama berjam-jam di laut lepas, mereka akhirnya terselamatkan oleh kapal penumpang yang melintas.
Hilang Dua Hari, Nahkoda TB Warso Ditemukan di Alur Pelayaran Barat Surabaya
Muhamad Adi Kurniawan (31) nahkoda TB (Tug Boat) Warso ditemukan tim SAR gabungan sudah dalam kondisi meninggal di alur pelayaran barat Surabaya, pada Kamis (23/12) sekitar pukul 14.50 WIB
ABK Kapal Zidane Express yang Hilang, Berhasil Ditemukan di Perairan Laut Bali
Kasi Humas Polres Sumenep, AKP Widiarti mengatakan, para ABK ditemukan oleh KM. Mulya Jaya Wisesa (MJW).
3 Hari Kapal Zidane Expres Tenggelam, Seluruh Penumpang Ditemukan Selamat
Kapal Motor (KM) Zidane Expres tujuan Keupalauan Kangean, Kabupaten Sumenep tenggelam di perairan Bali. Seluruh penumpang masih selamat.
Kapal Muat Semen Tenggelam di Perairan Dekat Pengeboran MDA-MBH Sapudi Sumenep
Kapal Layar Motor (KLM) Anugrah Ilahi berkapasitas 44 gross tonnage (GT) tenggelam di perairan Kepulauan Sapudi Kabupaten Sumenep, Senin (23/5) sekitar pukul 12.20 WIB.
11 Orang Dipastikan Meninggal Dunia dalam Kecelakaan Kapal Pengangkut TKI di Johor
Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) menyampaikan bahwa 11 korban dipastikan meninggal dunia dalam kecelakaan kapal mengangkut Tenaga Kerja Indonesia (TKI), yang karam di perairan Tanjung Balau, Kota Tinggi, Johor, Malaysia.
Pantau Lokasi Tenggelamnya Kapal Yunicee, Kepala Baharkam Minta Maksimalkan Pencarian Korban
Kepala Badan Pemeliharaan Keamanan (Baharkam) Mabes Polri, Kombes Pol Arief Sulistyanto melakukan pemantauan secara langsung proses pencarian korban dan bangkai KMP Yunicee yang tenggelam di Selat Bali pada Rabu, (30/6).
Video KMP Yunicee Tenggelam di Selat Bali Beredar di Medsos
Video tenggelamnya kapal motor penumpang (KMP) Yunicee di perairan Selat Bali beredar di media sosial, seperti Facebook dan WhatsApp, Selasa (29/6/2021).
20 ABK WNI Tenggelamnya KM Bandar Nelayan di Samudra Hindia Berhasil Diselamatkan
KM Bandar Nelayan mengalami kecelakaan hingga tenggelam di Samudra Hindia, sekitar 650 mil sebelah barat Perth, Australia. Kapal tersebut membawa 20 ABK WNI.