Tim voli putra Jakarta LavAni Livin' Transmedia mengawali langkahnya di babak Final Four Proliga 2025 dengan hasil sempurna. Bertanding di GOR Jayabaya, Kediri, LavAni menumbangkan Palembang Bank Sumsel Babel dengan skor telak 3-0 (25-20, 25-19, 25-23), Jumat (18/4).
#kediri
Perkuat Fungsi Strategis Masjid dan Auditorium, Gubernur Khofifah Dorong Inovasi Berkelanjutan di SMAN 5 Taruna Brawijaya
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa melakukan safari ramadhan bertajuk 'Ramadhan Produktif, Ramadhan Berbagi' sembari meresmikan Masjid Hibbul Wathan dan Auditorium R. Soewandi di SMAN 5 Taruna Brawijaya, Kediri, Sabtu (15/3).
Gubernur Khofifah Kenalkan Alpukat Kelud Berukuran Jumbo Asli Kediri
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengunjungi Desa Wisata Jambu yang terletak di Desa Jambu, Kecamatan Kayen Kidul, Kabupaten Kediri, pada Sabtu (15/3).
Entaskan Kemiskinan, Mas Dhito Berharap SMA Dharma Wanita Masuk Program Sekolah Rakyat
Menindaklanjuti rapat koordinasi penguatan ekonomi desa di Gedung Grahadi Surabaya, Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana berharap SMA Dharma Wanita 1 Pare boarding school bisa menjadi salah satu bagian sekolah rakyat.
Mensos Resmikan Lumbung Sosial di Kediri
Menteri Sosial Saifullah Yusuf meresmikan lumbung sosial di daerah rawan bencana di Kabupaten Kediri. Lumbung sosial ini bisa bisa dimanfaatkan masyarakat jika terjadi bencana.
Hadi Setiawan Komitmen Perjuangkan Pembangunan Tanggul dan Perbaikan Infrastruktur di Desa Tiron dan Desa Jatirejo Pasca Banjir
Anggota Komisi B DPRD Jawa Timur dari Fraksi Golkar, M. Hadi Setiawan, berjanji akan memperjuangkan pembangunan tanggul dan perbaikan infrastruktur di Desa Tiron dan Desa Jatirejo, Kecamatan Banyakan, Kabupaten Kediri. Pernyataan ini disampaikan Hadi saat meninjau lokasi terdampak bencana banjir pada Jumat, 27 Desember 2024.
Polisi Sebut 2 Aktivis LSM Penghadang Mobil Kajari Kediri Sedang Mabuk
Polres Kediri Kota mengungkapkan bahwa pelaku penghadangan mobil Kepala Kejaksaan Negeri Kabupaten Kediri Pradhana Probo Setyarjo dalam kondisi mabuk saat melakukan aksinya.
Pjs Bupati Kediri Hadiri Pencanangan Percepatan Tanaman Padi
Pjs Bupati Kediri Heru Wahono Santoso pada Selasa (19/11), menghadiri Gerakan percepat tanaman padi dan temu teknis kegiatan pengelolaan produksi serealita di Desa Jantok Kecamatan Purwoasri Kabupaten Kediri.
Sahroni di Kediri: Aparat, Jangan Sampai Barani Tak Netral di Pilkada!
Minggu (17/11) hari ini, lebih dari 1000 masyarakat Kota Kediri menghadiri seminar dan talkshow bertajuk “Menggali Inspirasi: Filosofi, Inspirasi, dan Strategi Kehidupan Mencapai Kesuksesan”.
Kades Sepawon Kediri: Perbaikan Pipa Saluran Air Dipastikan Cepat Selesai
Sejak September 2024 lalu, pipa saluran air bersih dari mata air di Desa Sepawon Kecamatan Plosoklaten Kabupaten Kediri terbakar sepanjang 800 meter. Pemerintah desa bersama warga saat ini sedang gencar melakukan perbaikan.
Pj Gubernur Jatim Pantau Program Rumah Tidak Layak Huni di Kediri
Penjabatan Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono memantau dan memastikan Program Rutilahu atau rumah tidak layak huni, sudah selesai direhab. Di wilayah Kediri Raya sendiri ada 114 rumah yang telah direhab.
Upaya Entas Kemiskinan, Pj Gubernur Adhy Serahkan Program Rehabilitasi Rutilahu Warga Tak Mampu di Kediri
Pemprov Jatim terus berupaya mengentaskan masyarakat miskin sekaligus menurunkan angka kemiskinan melalui berbagai program dan aksi nyata.
Antisipasi Banjir, Pjs Bupati Kediri: Butuh Partisipasi Masyarakat
Pjs Bupati Kediri Heru Wahono Santoso menekankan perlu adanya partisipasi dari masyarakat untuk mengantisipasi bencana alam. Partisipasi masyarakat dalam penanganan bencana sangat penting untuk memastikan respons yang efektif dan efisien.
Mayjen TNI Rudy Saladin Dampingi KSAD Tutup TMMD ke-122 di Kediri
Pangdam V/Brawijaya, Mayjen TNI Rudy Saladin, M.A, mendampingi kunjungan kerja yang dilakukan oleh Kepala Staf Angkatan Darat, Jenderal TNI Maruli Simanjuntak di Kabupaten Kediri, Jawa Timur. Kamis (31/10).
Bandara Internasional Dhoho Kediri Diresmikan, Khofifah: Jadi Pengungkit Ekonomi dan Kesejahteraan Masyarakat Di Selatan Jatim
Gubernur Jawa Timur Periode 2019-2024 Khofifah Indar Parawansa turut hadir dalam peresmian Bandara Dhoho Kediri sekaligus Ground Breaking Akses Jalan Tol di Kediri, Jumat (18/10).