Kepala MTsN 4 Kawedanan Kabupaten Magetan Giana Kamad mengaku ditelepon seseorang yang mengaku Kapala Seksi Pidana Khusus (Kasi Pidsus) Kejaksaan Negeri (Kejari) Magetan yang konon menangani kasus dugaan pungutan di madrasahnya.
Kejari Magetan
Kejari Magetan Lidik Kasus Dugaan Pungutan Ilegal di MTsN 4
Kejaksaan Negeri (Kejari) Magetan Jawa Timur bentuk tim penanganan kasus dugaan pungutan ilegal di MTsN 4 Kawedanan Magetan. Dugaan pungutan ilegal puluhan juta dalam sebulan tersebut sudah bertahun-tahun dikeluhkan orangtua wali murid.