Penerapkan enam pilar transformasi kesehatan yang dibangun oleh Kementerian Kesehatan RI telah dilakukan oleh Pemerintah Kota Mojokerto dalam pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Enam pilar yakni transformasi layanan primer, transformasi layanan rujukan, transformasi sistem kesehatan masyarakat, transformasi sistem pembiayaan kesehatan, transformasi SDM kesehatan, dan yang terakhir adalah transformasi digital.
kemenkes ri
Jaga Kebugaran KPPS dan PPS, Kemenkes RI dan Pemkot Surabaya Gelar Senam Bersama di 31 Kecamatan
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI), petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS), Panitia Pemungutan Suara (PPS), Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), dan TNI/Polri menggelar senam sehat bugar serempak di seluruh Kecamatan se-Surabaya, Jumat (9/2).
Kemenkes RI Keluarkan Edaran Chiki Ngebul, Pemkot Surabaya Nyatakan Belum Ada Laporan Kasus
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya belum menemukan laporan kasus keracunan Chiki berasap Nitrogen atau Chiki Ngebul di Kota Pahlawan.
Wali Kota Eri Terima Penghargaan Pembina Terbaik Sentra Pangan dari Kemenkes RI
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Republik Indonesia (RI) memberikan apresiasi bidang kesehatan lingkungan kepada Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi, berupa Penghargaan Pembina Terbaik terhadap sentra pangan jajanan/kantin yang menerapkan higiene sanitasi pangan, pada Puncak Peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke - 58, Rabu (23/11) malam.
Wali Kota Eri Terima Penghargaan Pembina Terbaik Sentra Pangan dari Kemenkes RI
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Republik Indonesia (RI) memberikan apresiasi bidang kesehatan lingkungan kepada Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi, berupa Penghargaan Pembina Terbaik terhadap sentra pangan jajanan/kantin yang menerapkan higiene sanitasi pangan, pada Puncak Peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke - 58, Rabu (23/11) malam.
Kemenkes Yakin Angka Covid-19 Melandai Pekan Ini
Angka tambahan kasus baru virus corona baru (Covid-19) di Indonesia yang sempat melonjak hingga di atas 2 ribu dalam sehari akan mulai melandai pada pekan ini.