Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti mengunjungi kediaman Habib Luthfi bin Yahya di Kawasan Pulogadung, Jakarta, Rabu (7/8).
Ketua DPD RI
LaNyalla Jadi Narasumber Utama Disertasi AHY
Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menjadikan Ketua DPD AA LaNyalla Mahmud Mattalitti narasumber utama penelitian disertasi dengan tema “Kepemimpinan Transformasional dan Orkestrasi Sumber Daya Manusia (SDM) menuju Indonesia Emas 2045”.
Tinjau Atlet Puslatda Tenis Meja Jatim, Ketua DPD RI: Mereka Atlet Terbaik yang Dipilih
Pemilihan atlet-atlet tenis meja Jatim proyeksi Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 Aceh-Sumatera Utara dinilai sudah objektif.
Ketua DPD RI Puji Pidato Prabowo Subianto Sebagai Patriotik Sejati
Ketua Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, memuji pidato pertama Prabowo Subianto usai ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) sebagai presiden 2024-2029, Rabu (24/4). Menurutnya, Prabowo adalah patriot sejati.
Wacana Debt Transfer Utang Holding Perkebunan, Ketua DPD RI: Clearkan Dulu Mengapa Kreditur Lama Tolak Skema Aksi Korporasi
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti menyoroti rencana korporasi Holding Perusahaan BUMN Perkebunan (PTPN III) yang akan menawarkan pengalihan utang (debt transfer) ke bank-bank plat merah (Himbara) senilai Rp 41 triliun.
Peduli Guru Honorer, Ngalam Ijates Deklarasi Dukungan LaNyalla sebagai Capres 2024
Komitmen untuk memperjuangkan guru honorer, berbuah dukungan dan harapan kepada Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti untuk ambil bagian sebagai calon presiden (Capres) pada Pemilu Serentak 2024.
LaNyalla Sudah 'Kumandangkan Iqomah', Saatnya Rapatkan Barisan Mengembalikan Kedaulatan Rakyat
Sekembali dari menunaikan ibadah haji, Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti langsung memulai safari. Salah satunya menemui Ketua Mahkamah Agung RI Muhammad Syarifuddin di kantornya di kawasan Medan Merdeka Timur, Jakarta.
LaNyalla: Tidak Boleh Ada Tindakan Represif pada Warga Wadas
Ketua Dewan Perwakilan daerah (DPD) Republik Indonesia AA LaNyalla Mahmud Mattalitti mendesak tidak ada lagi praktik kekerasan terhadap warga Wadas, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah.
Silaturahim IKA Ansor-PPKN Dibubarkan Sejumlah Oknum Saat Simak Pidato Ketua DPD RI, Cak Anam: Itulah Oligarki
Silaturahim dan Halal Bihalal PPKN (Pergerakan Penganut Khitthah Nahdliyyah) bersama Ikatan Alumni (IKA) GP Ansor Jawa Timur di parkir barat Museum NU, Jumat (17/6), dibubarkan sejumlah oknum.
Ketua DPD RI Dorong Revisi Perpres Bisa Selesaikan Konflik Agraria
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, mendorong revisi Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 86 Tahun 2018 tentang Reforma Agraria bisa menyelesaikan konflik.
Adukan Nasib ke Ketua DPD RI, Lieus Sungkharisma: Nasabah Jiwasraya Haknya Harus Dibayar
Sekelompok nasabah asuransi Jiwasraya yang tergabung dalam Forum Nasabah Korban Jiwasraya (FNKJ) mendatangi rumah dinas Ketua DPD RI, La Nyalla Mattalitti pada Kamis (13/1). Mereka datang untuk mengadukan nasib mereka yang menjadi korban asuransi Jiwasraya.
LaNyalla Dorong Jokowi agar Memberi Kesempatan Koperasi Kelola Sumber Daya Alam
Presiden Joko Widodo harus turut memberi kesempatan seluas-luasnya kepada usaha rakyat, melalui payung koperasi, untuk mengelola sumber daya alam secara mandiri.
LaNyalla Kecam Lokasi Bencana Dijadikan Tempat Syuting Sinetron
Syuting sinetron berjudul “Terpaksa Menikahi Tuan Muda” yang berlokasi di pengungsian korban erupsi Gunung Semeru menuai kritik pedas dari masyarakat terutama para korban. Banyak masyarakat yang menilai hal tersebut tidak menunjukkan rasa empati terhadap para korban bencana.
Rawan Dimanipulasi, Ketua DPD RI Imbau Guru Jujur Beri Nilai Rapor Siswa
Kebijakan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim menghapus ujian nasional (UN) dan menjadikan nilai rapor sebagai pertimbangan jalur prestasi masuk ke sekolah unggulan diprediksi akan menimbulkan kecurangan.