Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono, menyampaikan Demokrat dan PKB akan berupaya untuk terus membangun komunikasi, silaturahim, dan solusi-solusi bersama tentang isu-isu kebangsaan dan rakyat. Kendati kedua partai berada di bangunan koalisi yang berbeda, tetapi tidak menutup sedikitpun semangat Demokrat dan PKB untuk bertukar pikiran.
koalisi
Usai Bertemu Airlangga Siang Ini, Cak Imin Akan Sambangi SBY Malam Nanti
Jadwal Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin pada hari ini tak hanya bertemu dengan Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto. Ia juga sudah dijadwalkan menyambangi Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), di Puri Cikeas, Bogor, Jawa Barat, pada Rabu malam nanti (3/5).
Golkar Harus Hati-hati Pilih Koalisi
Golkar seyogyanya harus berhati-hati dalam memilih koalisi. Sebab, dinamika politik menjelang pemilihan Presiden dan legislatif 2024 kian menghangat pasca PDI Pejuangan mengumumkan calon presidennya pada 21 April 2023.
Belum Berubah, PDIP Tetap Syaratkan Capres untuk Berkoalisi
Syarat yang diajukan PDI Perjuangan untuk gabung dengan koalisi masih belum berubah. Apapun koalisi yang mengajak bergabung, calon presiden harus dari internal PDIP.
Belum Ada Tanda Golkar dan Nasdem Bakal Berkoalisi, Ujang: Lihat Jelang Daftar ke KPU
Skema koalisi dua partai politik Golkar dan Nasdem, sudah cukup memenuhi syarat ambang batas pencalonan presiden 20 persen. Keduanya, bisa mengusung bakal calon presiden dan bakal wakil presiden bertarung di Pemilu 2024.
Ada Pengalaman Romantis, PDIP Ungkap Peluang Koalisi Bareng PPP dan PBB
Peluang koalisi bersama Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dan Partai Bulan Bintang (PBB) disambut positif oleh Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP). Bagi PDIP, kedua parpol tersebut memiliki rekam jejak romantis di era pemerintahan Presiden Megawati Soekarnoputri.
Gus Fawait Ungkap Akan Ada Tambahan Parpol Dalam Koalisi Gerindra-PKB
Pertemuan dua ketua umum parpol yaitu Prabowo Subianto dan Surya Paloh di Hambalang beberapa hari lalu disambut baik kader partai ditingkat daerah. Khususnya di Jawa Timur yang mana sebagai propinsi barometer politik nasional.
Gus Fawait: Koalisi Gerindra-PKB Kian Solid Hadapi Pilpres 2024
Ketua fraksi Gerindra DPRD Jawa Timur Muhammad Fawait mengatakan sampai saat ini koalisi Gerindra dan PKB untuk Pemilu 2024 mendatang semakin hari semakin solid.
Ketum Demokrat AHY Akan Menerima Kunjungan Ketum Nasdem Surya Paloh
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono akan menerima silaturahmi dan kunjungan Ketua Umum Partai Nasdem, Bapak Surya Paloh, beserta rombongan pengurus teras Partai Nasdem, di kantor DPP Partai Demokrat, Rabu, 22 Februari 2023.
Nasdem Ingatkan Anies Jangan “Main Mata” dengan Parpol Koalisi
Bakal calon presiden (bacapres) dari Koalisi Perubahan yang terdiri dari Partai Nasdem, Partai Demokrat, dan Partai Keadilan Sejahtera, Anies Baswedan diminta untuk tidak main mata dengan member koalisi dalam hal pengusungan calon wakil presiden 2024.
Bicara Kans Koalisi Golkar-PKB, Cak Imin: Yang Paling Penting Menyamakan Target
Penyatuan koalisi partai politik dinilai akan membuat kontestasi pemilihan presiden 2024 semakin baik. Sebab semakin mengerucut koalisi, maka proses pemilihan umum akan lebih efektif.
Nasdem Heran, Kok Ada Koalisi Tapi Belum Punya Calon
Koalisi Perubahan yang rencanya akan dideklarasikan Partai Nasdem, Partai Demokrat, dan PKS dinilai sudah jauh lebih maju dari koalisi lain. Hal itu dikarenakan, mereka sudah mempunyai bakal calon presiden (bacapres) yang akan diusung, yakni Anies Baswedan.
Penentu Suara Ada di Tangan Rakyat, PDIP Tak Bisa Dikte Koalisi
PDI Perjuangan dianggap tidak bisa mendikte koalisi yang didukung oleh rakyat. Mengingat, pada akhirnya penentu suara ada di rakyat, bukan di koalisi.
Sore Nanti, Elite PKS Sambangi Markas Golkar Membawa Misi Koalisi
Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) akan menyambangi Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto di Kantor DPP Partai Golkar, Jalan Anggrek Neli Murni, Slipi, Jakarta Barat.
Jika PDIP Tak Berkoalisi, Peluang Menang Pilpres 2024 Sangat Kecil
Kemenangan PDI Perjuangan dalam pertarungan Pilpres 2024 semakin kecil jika memilih sendirian tanpa berkoalisi dengan partai politik (parpol) lainnya. Apalagi, penentuan kandidat calon presiden (capres) yang akan diusung hingga saat ini masih diwarnai perdebatan.