Pasangan calon (Paslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Balikpapan nomor urut 1 Rahmad Mas'ud-Bagus Susetyo jika terpilih kembali memimpin kota Balikpapan, disarankan untuk tetap mempertahankan dan meningkatkan program-program yang sudah berjalan.
Komaryono
Sekjen MAKI Apresiasi dan Dukung Program Rachmad-Bagus Sebagai Cawali Cawawali Kota Balikpapan
Program yang ditawarkan oleh pasangan calon (Paslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Balikpapan nomor urut 1 Rahmad Mas'ud-Bagus Susetyo dinilai rasional dan menyentuh masyarakat setempat dan bukan gerakan program sesaat.
Debat Publik Kedua Pilkada Balikpapan: Paslon Rachmad-Bagus Diserang Justru Dapat Simpati
Debat publik kedua pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024 Balikpapan 2024 diwarnai dengan adu program dan gagasan oleh tiga paslon. Meski begitu debat publik yang digelar di Grand Senyiur Hotel pada Kamis (7/11) malam kemarin juga masih kental dengan aroma saling serang.
MAKI Desak KPK Telusuri Keterlibatan Pihak Lain di Kasus Pencucian Uang Rita Widyasari
Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) mendesak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menelusuri dan mendalami Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) dengan tersangka Rita Widyasari, mantan Bupati Kutai Kartanegara provinsi Kalimantan Timur.
MAKI Sesalkan Debat Pilgub Kaltim Saling Menyerang, Komaryono: Harusnya Jual Program
Debat publik kedua Pilgub Kalimantan Timur (Kaltim) yang berlangsung pada Minggu (3/11) malam, antara dua Paslon nomor urut 1 Isran Noor-Hadi Mulyadi, dan Paslon nomor urut 2 Rudy Masud-Seno Aji, memanas dan terkesan menyerang salah satu kandidat Paslon.
Hindari Abuse of Power, MAKI Akan Pantau dan Awasi Pilkada Nganjuk
Untuk menjaga iklim demokrasi, Pemilukada harus dilaksanakan tanpa berbuat curang. Demokrasi dituntut harus sejuk dan damai.
Alat Kelengkapan DPRD Kota Balikpapan Belum Terbentuk, Sekjen MAKI: Kami Akan Cari Penanggungjawabnya
Belum terbentuknya alat kelengkapan DPRD Kota Balikpapan hingga saat ini, dinilai akan menghambat jalannya pemerintahan dan pembangunan.
Tanggapi Surat MAKI, KASN Akan Klarifikasi Walikota Balikpapan Terkait Dugaan Pelanggaran Mutasi JPT
Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) dalam waktu dekat akan klarifikasi langsung dengan Walikota Balikpapan atas dugaan pelanggaran mutasi jabatan Kepala Dinas, Kepala Badan, Asisten, Staf Ahli dan Sekretaris Dewan pada pemerintahan Kota Balikpapan.