Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) memastikan koalisi perubahan tidak akan goyang usai ditetapkannya Sekjen Nasdem Johnny Plate sebagai tersangka kasus dugaan korupsi proyek BTS 4G di Kominfo.
Kominfo
Kejagung Didesak Periksa 8 Konsorsium Proyek BTS di Kominfo
Kejaksaan Agung diminta agar mendalami delapan konsorsium dalam proyek penyediaan infrastruktur BTS 4G, infrastruktur pendukung paket 1, 2, 3, 4, 5 Bakti Kominfo tahun 2020-2022.
Korupsi BTS Kominfo Dinilai By Desain, Terstruktur dan Sistematis
Dugaan korupsi dalam proyek penyediaan infrastruktur BTS 4G, infrastruktur pendukung paket 1, 2, 3, 4, 5 Bakti Kominfo tahun 2020-2022 yang merugikan negara mencapai Rp 8 triliun by desain yang tersistem terstruktur dan sistematis.
Ditetapkan Tersangka Korupsi BTS Kominfo, Surya Paloh Pastikan Johnny G Plate Tidak Dipecat dari Nasdem
Status Johnny Gerard Plate di Partai Nasdem tidak dipecat pasca ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan korupsi base transceiver station (BTS) 4G dan infrastruktur pendukung paket 1, 2, 3, 4, dan 5 BAKTI Kominfo Tahun 2020.
Naik Motor, Wali Kota Eri Sidak Pelayanan Kelurahan di Balai RW
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi melakukan inspeksi mendadak (sidak) di balai RW secara acak, Selasa (9/5).
Selama 2022, Aplikasi WargaKu Surabaya Terima 10.504 Pengaduan
Aplikasi WargaKu Surabaya ternyata sangat diminati oleh warga dalam menyampaikan pengaduannya tentang berbagai hal yang terjadi di Surabaya.
Diskominfo Jatim dan Kalbar Jalin Kerjasama Saat Misi Dagang di Kubu Raya
Dinas Kominfo Provinsi Jawa Timur dengan Dinas Kominfo Provinsi Kalimantan Barat menjalin kerjasama saat pelaksanaan Misi Dagang dan Investasi di Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, Jumat (30/9/2022). Kerjasama disepakati dalam Perjanjian Kerjasama (PKS) terkait Pelatihan Teknis Bidang Komunikasi dan Informatika serta Publikasi Informasi.
Gelaran Kirab Pusaka Mengecewakan, Kominfo Ngawi Minta Maaf
Gelaran kirab pusaka Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ngawi mengecewakan dan mendapat kritik keras warga. Sebab, dikemas cukup sederhana, berbeda jauh dari tahun sebelumnya.
Dirjen IKP Kominfo: Dewan Pers Satu-satunya Lembaga yang Lakukan Sertifikasi Jurnalis
Dirjen Informasi dan Komunikasi Publik (IKP), Kementerian Komunikasi dan Informasi, Usman Kansong, mengambil sikap tegas atas kekisruhan dan viralnya berita uji kompetensi wartawan yang dilakukan pihak lain.
Proyek Satelit Bakti Kominfo Sangat Tertutup, KPK Diminta Turun Tangan
Megaproyek satelit Satria dan satelit cadangan Satria Hot Backup Satelit yang dijalankan Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (Bakti) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) dinilai rawan terjadi penyimpangan.
Bangun Desa Digital Seluruh Indonesia, Pemerintah Segera Luncurkan Tiga Satelit Satria
Komitmen pemerintah untuk merealisasikan infrasrtuktur transformasi digital terus berlangsung hingga saling terkoneksi di seluruh lapisan masyarakat di pelosok desa pada tahun 2024.
Warga Dua Kampung Tolak Pemasangan Jaringan Komunikasi BTS4G
Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Merauke melakukan program bantuan pemasangan jaringan komunikasi BTS4G Tahun 2021 di 75 titik yang berada di Kampung Loka, Distrik-distrik yang berada di Kabupaten Merauke.
Kominfo Masih Telusuri Data Kependudukan Yang Bocor Identik Milik BPJS Kesehatan
Kementerian Komunikasi dan Informasi RI masih melakukan penelusuran terkait dugaan kebocoran data penduduk yang diduga dari pengguna BPJS Kesehatan.
Data 279 Juta Penduduk Bocor, Harusnya Kominfo Bisa Menjamin Keamanan Data Warganya
Presidium Riset dan Teknologi Pengurus Pusat Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI), Alvin Aha menyayangkan kejadian kebocoran data BPJS kesehatan terkait data 279 juta penduduk Indonesia.