Tag :

komisi e

Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, mengajukan rencana pembangunan 40 sekolah rakyat kepada Kementerian Sosial Republik Indonesia. Dari 40 sekolah yang diusulkan, 38 sekolah akan dibangun di kabupaten/kota, sedangkan dua sekolah lainnya akan dikelola oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur. Program ini ditujukan untuk meningkatkan akses pendidikan bagi anak-anak dari keluarga miskin dan miskin ekstrem di seluruh wilayah Jawa Timur.

 Komisi bidang kesejahteraan masyarakat (E) DPRD Jatim mengingatkan agar BPBD Kabupaten Gresik senantiasa waspada terhadap berbagai bencana yang bisa datang setiap saat. Mengingat, potensi bencana di Kabupaten Gresik cukup beragam. Mulai banjir tahunan Kali Lamong, kekeringan di musim kemarau maupun gempa bumi di Pulau Bawean.