Komisi II DPR RI akan memanggil Menteri PAN RB, Azwar Anas soal pernyataanya terkait anggaran pengentasan kemiskinan yang berjumlah Rp 500 triliun ludes hanya untuk rapat di hotel dan studi banding.
Komisi II
Kunjungi BPN Jatim, Komisi II DPR RI Dampingi Warga Selesaikan Surat Ijo
Komisi II DPR RI melakukan kunjungan Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional (BPN) Jawa Timur, Selasa (13/9). Agenda kunjungan kerja spesifik ini dalam rangka melakukan evaluasi tentang Hak Guna Bangunan (HGB), Hak Guna Usaha (HGU) Hak Pengelolaan (HPL) dan Penanganan Kasus Pertanahan di Jatim.
Pemekaran Provinsi di Papua Buka Peluang Revisi UU Pemilu dan Penambahan Anggaran
Komisi II DPR RI membuka peluang untuk merevisi UU 7/2017 tentang Pemilihan Umum (Pemilu) seiring terjadinya pemekaran tiga provinsi baru di Papua. Begitu juga anggaran berpotensi ada penambahan.
Jokowi Pastikan Pemilu Digelar 2024, Komisi II Segera Rapat Finalisasi Kebutuhan Anggaran
Fokus dalam kerja-kerja pemerintahan di tengah agenda Pemilu Serentak 2024 merupakan salah satu titah yang disampaikan Presiden Joko Widodo kepada seluruh menterinya di Kabinet Indonesia Maju.
DPR Tak Berdaya, Pernah Bahas Revisi UU Pemilu tapi Mandek karena Pemerintah Tidak Mau
Secara prinsip, Komisi II DPR RI siap mendukung usulan DPD RI agar dilakukan perbaikan atau revisi pada Undang-Undang 7/2017 tentang Pemilihan Umum (Pemilu).
Komisi II Segera Panggil XL Axiata Terkait Pembangunan Selubung Tower
Komisi II DPRD Kota Mojokerto berencana memanggil XL Axiata melalui hearing terkait kejelasan belum diselesaikannya pembangunan selubuh tower di pemandian Sekarsari Kota Mojokerto.