Sidang lanjutan gugatan perlawanan antara Koperasi Semolowaru Dadi Rukun (KSDR) dengan terlawan Noer Qodim kembali ditunda.
Koperasi Semolowaru
Sidang Gugatan KSDR, PN Surabaya Fasilitasi Mediasi
Sidang lanjutan gugatan perlawanan antara Koperasi Semolowaru Dadi Rukun (KSDR) dengan terlawan Noer Qodim dan turut tergugat Bank BRI Cabang Mulyorejo Surabaya berlangsung di PN Surabaya, namun notaris yang juga tergugat masih tidak hadir dalam persidangan tersebut. Senin (22/1).
Pemkot Surabaya Keluarkan Ikatan Sewa, Koperasi Semolowaru Pastikan Bakal Transparan
Koperasi Semolowaru Dadi Rukun (KSDR) berjanji akan transparan mengenai kondisi keuangan kepada pedagang, dan bekerja profesional mengelola pasar Semolowaru pasca turunnya surat perikatan sewa yang dikeluarkan Pemkot Surabaya.
Koperasi Semolowaru Sayangkan Adanya Penarikan Retribusi ke Pedagang Tanpa Koordinasi
KSDR (Koperasi Semolowaru Dadi Rukun) menyayangkan sikap arogan Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan (LPMK) Semolowaru yang menarik retribusi ke pedagang pasar Semolowaru tanpa koordinasi dengan KSDR.
Koperasi SDR Ajukan Duplik, Kuasa Hukum: Secara Hukum Sudah Clear
Kuasa Hukum Koperasi Semolowaru Dadi Rukun (SDR), Bob S Kudmasa menyebut jika gugatan wanprestasi yang dilayangkan Noer Qodim obscuur libel (kabur) lantaran Pemkot Surabaya tidak dilibatkan sebagai salah satu pihak dalam gugatan.
Sengketa Koperasi Semolowaru, Kuasa Hukum KSDR Nilai Gugatan Noer Qodim 'Error In Persona'
Koperasi Semolowaru Dadi Rukun (KSDR) melalui Bob S Kudmasa dan Yetty Raharjani selaku kuasa hukum akhirnya melayangkan gugatan balik kepada Noer Qodim di Pengadilan Negeri Surabaya.