Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya saat ini sedang melakukan penataan kawasan Wisata Kota Tua. Kawasan yang mulai dilakukan penataan diantaranya adalah, Pecinan di Jalan Kembang Jepun Kya-Kya, Eropa di Jalan Garuda, hingga Wisata Religi Ampel.
Kya-Kya
Wali Kota Eri Sulap Kya-kya Surabaya seperti Kampung Pecinan di Tiongkok
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menerima program corporate social responsibility (CSR) Colouring Live Nippon Paint, untuk pengembangan kawasan Kya-kya, Sabtu (24/9)
Pemkot Surabaya Beri Sentuhan Akhir Sebelum Opening Destinasi Wisata Pecinan Kya-kya
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus mematangkan penataan destinasi wisata pecinan Kya-kya di kawasan Jalan Kembang Jepun.
Sambut HUT ke-77 RI, Pemkot Surabaya Segera Resmikan Destinasi Wisata Pecinan Kya-kya
Di momen Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Republik Indonesia (RI), Pemerintah (Pemkot) Kota Surabaya mengadakan sejumlah perlombaan menarik hingga aktivitas kegiatan.
Festival Rujak Uleg, Wali Kota Eri Cahyadi: Momentum Kebangkitan Ekonomi dan Trigger Hidupkan Kya-Kya
Festival Rujak Uleg dalam rangka Hari Jadi Kota Surabaya (HJKS) ke 729 dibuka langsung oleh Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi dengan didampingi oleh Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa beserta Ketua TP PKK Kota Surabaya Rini Indriyani dan Forkopimda Kota Surabaya, Minggu (22/5) malam.