Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamongan bersama PKK Kabupaten Lamongan dan Baznas Kabupaten Lamongan serahkan bantuan sosial kepada 40 LKSA (Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak) Lamongan, di Pendopo Lokatantra Kabupaten Lamongan, Jumat (14/4).
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamongan bersama PKK Kabupaten Lamongan dan Baznas Kabupaten Lamongan serahkan bantuan sosial kepada 40 LKSA (Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak) Lamongan, di Pendopo Lokatantra Kabupaten Lamongan, Jumat (14/4).