Meski mendapat penghargaan sebagai predikat layanan publik sangat baik dari Kementerian PAN-RB. Polres Madiun akan berupaya terus meningkatkan pelayanan publik secara prima.
#madiun
Bupati Madiun: Minimal 8 Persen dari Anggaran Dana Desa bisa untuk Penanggulangan Covid-19
Sebagai kabupaten tercepat dalam menyalurkan Dana Desa. Bupati Madiun, H Ahmad Dawami meminta masyarakat ikut andil dalam menyukseskan PPKM skala mikro.
Bupati Madiun Ikuti Rakor Percepatan Sertifikasi Aset Pemda Secara Virtual
Bupati Madiun, H. Ahmad Dawami didampingi Sekda Tontro Pahlawanto dan pimpinan OPD terkait mengikuti rapat koordinasi (rakor) pemutakhiran dan percepatan sertifikasi aset milik pemda secara virtual dari Ruang Praja Mukti, Puspem Caruban, Senin (15/2).
Siswa SMK Model 1 PGRI Mejayan Ikuti Podcast ‘Jaksa Masuk Sekolah’
Puluhan siswa SMK Model PGRI 1 Mejayan Kabupaten Madiun antusias mengikuti penyuluhan hukum yang diberikan Kejaksaan Negeri Madiun.
Kejari Madiun Bikin Program Baru ‘Jaksa Masuk Sekolah’ Melalui Podcast
Kejaksaan Negeri Madiun membuat inovasi baru di tengah pandemi Covid-19. Agar program “Jaksa Masuk Sekolah” bisa tersosialisasikan dan dinikmati para siswa di Kabupaten Madiun, Korps Adhiyaksa itu menggunakan podcast untuk penyuluhan.
Jelang Imlek, Polres Madiun Lakukan Pembatasan Mobilitas Masyarakat
Polres Madiun akan melakukan pembatasan mobilitas masyarakat yang hendak masuk ke wilayah Kabupaten Madiun. Pembatasan tersebut dimulai H-1 Imlek, Hari H Imlek dan H+1 Imlek.
Kapolres Madiun Kota Ngeprank Wartawan Saat HPN 2021
Siapa sangka Kapolres Madiun Kota AKBP Dewa Putu Eka Darmawan melakukan "prank" terhadap wartawan saat Hari Pers Nasional (HPN) di Polres Madiun, Selasa (9/2).
Kejar Piutang Pajak Daerah, Bapenda Madiun Gandeng Aparat Penegak Hukum
Pendapatan Daerah (Bapenda) kabupaten Madiun mencatat total piutang pajak daerah sebesar Rp 9,8 miliar dari potensi pajak yang berasal dari pajak PBB-P2.
Polisi Tetapkan Tiga Tersangka Kerumunan Iclub Madiun
Polres Madiun Kota menetapkan tiga tersangka kasus pelanggaran protokol kesehatan (Prokes) di Resto I-Club di Jalan Bali, Kota Madiun.
Proyek Pasar Rakyat Maospati Bernilai Miliaran Diduga Bermasalah
Proyek Pasar Rakyat Maospati, Magetan, Jawa Timur dipermasalahkan warga setempat. Selain kualitas bangunannya rendah, spesifikasi bangunan tidak sesuai peruntukan. Tidak hanya itu, kontraktor pelaksana bangunan pasar rakyat Maospati disinyalir bukan kontraktor pemenang tender, yang tertera di papan proyek.
Kapolres Madiun Kota Beri Penghargaan Relawan Muda Penanganan Covid-19
Kapolres Madiun Kota, AKBP Dewa Putu Eka Darmawan memberikan penghargaan kepada Fitra Adi Wibowo (18) pelajar kelas XII SMKN 1 Kota Madiun yang menjadi relawan pemakaman pasien covid-19.
Aturan Satu Pintu Satu Desa di Madiun, Bupati: Untuk Menyelamatkan, Bukan Menyengsarakan
Aturan one gate system (baca satu pintu satu desa) yang diterapkan di Kabupaten Madiun untuk menyelamatkan, bukan menyengsarakan masyarakat . Demikian disampaikan Bupati Madiun H Ahmad Dawami saat pers rilis terkait aturan terkait aturan tersebut. Disinyalir masih banyak masyarakat yang belum tahu tentang hal ini.
Apel Pemanganan Covid 19 Di Kota Madiun Digelar Serentak
Meningkatnya penderita covid-19 di wilayah Kabupaten dan kota Madiun. Membuat Pemkab dan Pemkot Madiun bersama jajaran TNI/Polri terus berupaya untuk membantu masyarakat agar terhindar dari penularan.
Langgar Prokes Disaat PPKM, Kafe Milik Pusdikbang-SDM Perum Perhutani Madiun Disegel
Satpol PP Pemkot Madiun menyegel kafe The Forest milik Pusat Pendidikan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (Pusdikbang-SDM) Perum Perhutani Madiun.
Ajakan Poligami Ditolak, Pengusaha Toko Alat Tulis MJ Aniaya Bos Kuliner Dan Hukumnya Hanya Percobaan
Lantaran ajakan poligaminya ditolak, Pengusaha toko alat tulis di Kota Madiun harus berurusan dengan hukum. Kini, Pria bernama Teddy Kurniawan ini resmi menyandang status terpidana setelah divonis hukuman percobaan oleh majelis hakim Pengadilan Negeri Madiun atas kasus penganiyaan.