Tag :

#madiun

Ribuan perangkat desa di kabupaten Madiun menyatakan sikap netral dalam pilkada 2024. Deklarasi pernyataan tersebut berlangsung di kantor Desa Karangrejo, Kecamatan Wungu, Kabupaten Madiun disaksikan langsung oleh Bawaslu, dan Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa setempat, Kamis (19/9).

Rumah Sakit Hermina resmi dibuka di Kota Madiun. Persemian tersebut ditandai dengan penandatanganan prasasti pemotongan tumpeng serta pengguntingan pita melati sebagai simbol dimulainya layanan kesehatan untuk masyarakat Madiun, Rabu (11/9).

Dipicu pergantian shift, tiga orang juru parkir di Pasar Besar Kota Madiun terlibat duel, yang mengakibatkan seorang jukir Agus Purnawan harus dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr Soedono Kota Madiun, sedangkan dua pelaku yang merupakan ayah dan anak langsung melarikan diri.

Dari 574.622 Daftar Penduduk Potensial Pemilih Pemilihan (DP4) Pilkada Kabupaten Madiun yang sudah dilakukan pencoklitan, ditemukan 10.331 penduduk yang tidak memenuhi syarat (TMS). Kemudian untuk pemilih sesuai sejumlah 551.725 pemilih dan 12.566 pemilih memenuhi syarat. Namun sempat mengalami perbaikan data. Sementara pemilih baru atau pemula mencapai 6.506 pemilih, Jum'at (26/7).

Penjabat (Pj) Wali Kota Madiun Eddy Supriyanto sidak proyek pembangunan Pondok Lansia tahap II di kawasan Lapak Bumi Semendung, Kelurahan Klegen, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun. Progres pembangunan mengalami percepatan dari target rencana.