Ketokohan Khofifah Indar Parawansa tak hanya santer dikenal dikancah nasional. Namun kiprah dan sepak terjang ibu empat anak ini ternyata juga terdengar sampai negara tetangga, Malaysia.
Ketokohan Khofifah Indar Parawansa tak hanya santer dikenal dikancah nasional. Namun kiprah dan sepak terjang ibu empat anak ini ternyata juga terdengar sampai negara tetangga, Malaysia.