Kejati Jatim akhirnya menempuh upaya hukum banding atas vonis 7 tahun penjara yang dijatuhkan majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya terhadap Moch Subchi Azal Tsani alias Mas Bechi, terdakwa yang dinyatakan terbukti melakukan kekerasan seksual terhadap Santri Ponpes Shidiqqiyah Meliani Victoria alias Mila.
Mas bechi
Kasus Mas Bechi Bisa Dijadikan Yurisprudensi, Gede Pasek: SP3 Bisa Dilaporkan Lagi Tanpa Praperadilan
Vonis 7 tahun penjara yang dijatuhkan ke Moch Subchi Azal Tsani alias Mas Bechi atas kasus pencabulan santri Ponpes Shidiqqiyah, Meliani Victoria alias Mila dinilai dapat dijadikan yurisprudensi oleh masyarakat.
Hakim Korting Tuntutan Jaksa, Mas Bechi Divonis 7 Tahun Penjara
Terdakwa kasus pencabulan Moch Subchi Azal Tsani alias Mas Bechi divonis hukuman 7 tahun penjara. Vonis ini lebih ringan dari tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejati Jatim yang sebelumnya menuntut 16 tahun penjara.
Minta Mas Bechi Divonis Bebas, Ratusan Santri dan Simpatisan Shidiqqiyah Gelar Demo di PN Surabaya
Ratusan santri dan santriwati Siddiqiyyah, Kamis (17/11) pagi, menggelar aksi demontrasi di depan Pengadilan Negeri Surabaya yang dibungkus dengan doa bersama.
Gede Pasek Ajak Keluarga Besar Shidiqqiyah Berdoa Pasca Mas Bechi Dituntut 16 Tahun Penjara
Gede Pasek Suardika mengajak keluarga besar Shidiqqiyah untuk memberikan dorongan doa terhadap Moch Subchi Azal Tsani atau Mas Bechi pasca dituntut 16 tahun penjara atas kasus dugaan pemerkosaan.
Ungkap Hasil Sidang Tertutup ke Publik, Penasihat Hukum Mas Bechi Dinilai Melanggar Asas Peradilan
Dosen Fakultas Hukum Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Jawa Timur, Muh Arief Syahroni menilai tindakan penasihat hukum terdakwa Moch Subchi Azal Tsani alias Mas Bechi, Gede Pasek Suardika yang sering membeberkan hasil sidang tertutup ke publik sebagai pelanggaran terhadap asas peradilan.
Sering Ungkap Hasil Sidang Tertutup ke Publik, Penasehat Hukum Mas Bechi Diminta Jaga Kode Etik
Praktisi hukum di Surabaya, Abdul Malik menyesalkan tindakan tim penasehat hukum Mas Bechi, Gede Pasek Suardika karena sering mengungkap apa yang terjadi dalam sidang tertutup setelah sidang tersebut usai.
Dipertemukan Dengan Saksi, Mas Bechi: Saya Sehat, Buktinya Masih Bisa Jalan
Untuk pertama kalinya Moch Subchi Azal Tzani alias Mas Bechi menjalani sidang secara virtual (tatap muka) di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya dengan agenda mendengarkan keterangan saksi.
PN Surabaya Tolak Eksepsi Mas Bechi, Sidang Pembuktian Akan Digelar Offline
Majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya menolak eksepsi yang diajukan kuasa hukum Moch Subchi Azal Tsani atau Mas Bechi, terdakwa kasus pencabulan santriwati.
Minta Sidang Mas Bechi Digelar Offline, Gede Pasek: Untuk Apa Dipindah Ke PN Surabaya Kalau Sidangnya Online
Moch Subchi Azal Tsani atau Mas Bechi, terdakwa kasus pencabulan dan pemerkosaan meminta perkaranya disidangkan secara offline atau tatap muka.
Mas Bechi Ajukan Eksepsi, Kajati Jatim: Kami Dakwa Pasal Berlapis
Terdakwa kasus pencabulan Moch Subchi Azal Tsani atau Mas Bechi mengajukan eksepsi atas surat dakwaan jaksa penuntut umum yang dibacakan dalam persidangan diruang Cakra Pengadilan Negeri (PN) Surabaya, Senin (18/7).
Gede Pasek Dampingi Anak Kyai Jombang Sidang Kasus Pencabulan di PN Surabaya
Ketua Umum Partai Kebangkitan Nasional (PKN) Gede Pasek Suardika menjadi ketua tim penasehat hukum Moch Subchi Azal Tsani atau Mas Bechi, terdakwa kasus pencabulan.
Hari ini Mas Bechi Jalani Sidang di PN Surabaya, Ratusan Polisi Disiagakan
Pengadilan Negeri (PN) Surabaya pagi ini akan menyidangkan kasus pencabulan dengan terdakwa Moch Subchi Azal Tsani atau Mas Bechi. Persidangan Anak dari kyai Jombang ini akan digelar di sidang Cakra secara tertutup untuk umum dengan agenda pembacaan surat dakwaan.
Kemenag Buka Lagi Izin Operasional Ponpes Shiddiqiyah, Pengamat Sebut Pemerintah Terlalu Grusa-grusu
Seolah menjadi tradisi, pemerintah lagi-lagi membuat kebijakan dengan sangat cepat. Lalu sesaat kemudian, kebijakan itu diralat atau bahkan dicabut.