Bakal Calon (Bacalon) Presiden RI Anies Rasyid Baswedan melakukan lawatan ke Jawa Timur, Jumat (17/3/2023). Anies mengawalinya dengan Salat Jumat di Masjid Al-Akbar, Surabaya.
masjid agung
Kisah Warga Thailand Tertarik Islam dari Calon Istri hingga Jadi Muallaf
Justin Lerschai Thamtong, warga negara Thailand telah resmi masuk Islam. Dengan dibimbing KH A Fathoni Abdussyukur, Justin mengucapkan dua kalimah syahadat di Masjid Agung Maulana Malik Ibrahim Gresik. Bagaimana kisahnya?
Warga Thailand Ikrar Masuk Islam di Masjid Agung Gresik, Bupati Gus Yani Beri Hadiah Al-Quran
Justin Lerschai Thamtong, seorang warga negara Thailand, mendatangi Kantor Majelis Ulama Indonesia (MUI) Gresik untuk dibimbing mengucapkan dua kalimat syahadat sebagai syarat memeluk agama Islam.