Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) fokus pada perbaikan desain besar olahraga nasional (DBON). Tahapan ini sesuai prioritas dari program Presiden Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka. Adapun target yang diincar adalah ASEAN Games, Olimpiade, hingga Piala Dunia.
Menpora Dito
Mahasiswa Desak Kejagung Tetapkan Menpora Dito Tersangka Dalam Kasus Korupsi BTS
Kejaksaan Agung didesak untuk segera menetapkan status hukum, dengan menetapkan Dito Ariotedjo yang saat ini menjabat Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) sebagai tersangka kasus dugaan korupsi BTS 4G Bakti Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo).
Kontingen Indonesia Gagal di Asian Games XIX, Icuk Sugiarto: Penyebabnya Carut Marut Pembinaan Olahraga
Asian Games XIX di Hangzhou, China berakhir pada Minggu (8/10). Kontingen Indonesia gagal memenuhi target Menpora dengan mengumpulkan 7 medali emas, 11 medali perak dan 18 medali perunggu berada di peringkat 13 besar.
Disebut Kecipratan Duit Korupsi BTS Kominfo, Kejagung Didorong Periksa Menpora Dito
Nama Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo kembali menjadi sorotan publik karena disebut menerima bagian uang sebesar Rp27 miliar dalam kasus dugaan korupsi BTS 4G Kominfo.
OKI Apresiasi Indonesia Sukseskan Penyelenggaran OIC-CA
Penyelenggaraan Organization Islamic Cooperation Culture Activity (OIC-CA) 2023 mendapat respon baik dari para petinggi OIC-CA.
Menpora Dito Diduga jadi Markus di Kejagung pada Kasus Korupsi BTS
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo terseret kasus dugaan korupsi proyek BTS di Kemenkominfo usai dipanggil oleh Kejaksaan Agung sebagai saksi kasus itu.