Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) menyoroti akurasi dan transparansi pelaporan investasi pada sektor kehutanan dan pertambangan. Hal ini menyusul ditemukannya ketidaksesuaian antara data yang dilaporkan dengan realisasi di lapangan selama semester pertama 2024 sebagaimana Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester I-2024 yang diterbitkan BPK pada Jumat, 25 Oktober 2024.
Menteri Bahlil
HIPMI Dukung UMKM Perorangan Naik Kelas Setelah Terima NIB dari Menteri Bahlil
Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) ikut serta dalam mensukseskan program Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia dalam kegiatan Pemberian Nomor Induk Berusaha (NIB) Pelaku Usaha Mikro dan Kecil (UMK) Perseorangan yang diselenggarakan di Gelanggang Mahasiswa Universitas Sumatra Utara (USU), Kamis (21/7).
Pengamat: Menteri Bahlil Sudah Lugas, Ahok Lebih Baik Angkat Kaki
Peringatan keras yang disampaikan Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), Bahlil Lahadalia sudah sepatutnya dijadikan bahan evaluasi oleh Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok yang hanya menjabat Komisaris Utama PT Pertamina.