Meutya Hafid ditunjuk Prabowo Subianto menduduki kursi Menteri Komunikasi dan Digital.
Meutya Hafid
Meutya Hafid: Media Sosial Lebih Tajam, Jangan Sampai Dikendalikan Oleh Emosi
Perkembangan dunia digital akan banyak berperan dalam menyebarkan informasi politik. Baik itu melalui media massa ataupun media sosial, akan banyak informasi tersebar terlebih menjelang Pemilu 2024.
Pemerintah Diingatkan Potensi Ancaman Keamanan di IKN
Komisi I DPR RI mengingatkan pemerintah adanya sejumlah ancaman di Ibu Kota Nusantara (IKN) berkaitan dengan posisi geografis.
Panglima TNI dan KSAD Sudah Klarifikasi, Komisi I DPR: TNI Solid, Isu Disharmoni Jangan Diperpanjang
Isu keretakan hubungan antara Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa dengan Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman diharapkan tidak diperpanjang.
Migrasi Analog ke Digital Adalah Keniscayaan untuk Atasi Kesenjangan
Digitalisasi penyiaran televisi merupakan sebuah momen yang tidak dapat dihindari dan merupakan konsekuensi dari globalisasi. Migrasi analog ke digital yang ditandai dengan penggunaan teknologi penyiaran digital, nyatanya juga memberikan beragam manfaat.
Meutya Hafid Ungkap 61,7 Persen PDB Indonesia Ditopang UMKM, Sisanya 37,7 Persen Sektor Mikro
Ketua Komisi I DPR Meutya Hafid mengungkapkan bahwa Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) memiliki peran dan kontribusi besar dalam pemulihan perekonomian nasional selama pandemi Covid-19.
Kesadaran Masyarakat Menjaga Keamanan Data Pribadi Perlu Diperkuat
Penguasaan teknologi informasi dan komunikasi memilki peran penting dalam pembangunan suatu bangsa. Untuk itu, perlu ada penguatan kesadaran masyarakat tentang keamanan data pribadi.