Peringatan Hari Jadi ke-729 Kabupaten Mojokerto tahun 2022 dengan tema 'Bersama bekerja keras untuk bangkit dan maju' merupakan momen untuk bangkit bersama dalam membangun Kabupaten Mojokerto semakin baik lagi.
#mojokerto
Wali Kota Ning Ita Kembangkan Mojokerto Barat Jadi Kota
Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari melakukan pertemuan dengan para ketua RT, RW dan LPM dari tiga Kelurahan sekaligus untuk membagikan bingkisan sembako.
Antisipasi Lonjakan Harga, Pemkot Mojokerto Pantau Harga Bahan Pokok
Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari bersama Kapolresta Mojokerto AKBP Rofiq Ripto Himawan memimpin sidak ketersediaan makanan dan minuman menjelang Idul Fitri 1443 H.
Bupati Ikfina Larang ASN Mudik Pakai Mobil Dinas
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati mengingatkan kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mojokerto untuk tidak memakai kendaraan dinas pada saat lebaran mudik lebaran Idul Fitri 1443 Hijriah.
Bupati Mojokerto Buka Sosialisasi Pelaksanaan Pilkades Serentak 2022
Tahapan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Kabupaten Mojokerto sempat vakum akibat pandemi covid-19.
Bupati Mojokerto Buka Musrenbang 2023 dan Launching Call Center 112
Pelaksanaan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Perangkat Daerah (RKPD) Kabupaten Mojokerto Tahun 2023 berlangsung di pendopo Graha Maja Tama Pemkab Mojokerto, Selasa (29/3/2022).
Bupati Mojokerto Minta OPD Lakukan Beragam Inovasi
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mojokerto melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) menggelar Sosialisasi Pengembangan Inovasi Daerah melalui Inovasi Teknologi (INOTEK) Award dan Innovative Government Award (IGA) Tahun 2022, di Pendopo Graha Maja Tama, Senin (21/3).
Kajati Jatim Luncurkan Kampung Restorative Justice di Kranggan Kota Mojokerto
Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Jawa Timur (Jatim) Dr Mia Amiati, SH. MH meluncurkan Rumah Restorative Justice di Kelurahan Kranggan, Kecamatan Kranggan Kota Mojokerto, dan sekaligus meresmikan kampung RJ pertama di Kota Mojokerto, Rabu (16/3).
Kriminalitas Malam Marak, Polresta Mojokerto Patroli Blue Light di 29 Titik Rawan
Kasus kriminal belakangan marak. Diantaranya pengeroyokan geng motor.Polresta Mojokerto melakukan patroli malam dengan menerjunkan program Pandawa Lima atau Patroli Blue Light Lima Fungsi.
Gubernur Khofifah: Rest Area Gunung Gedangan Keren, Fasilitasnya Lengkap
Seusai melaksanakan Operasi Pasar Minyak Goreng dan pemberian zakat produktif, Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meninjau Rest Area Gunung Gedangan Mojokerto, Jum'at (11/3). Rest Area tersebut menjadi wadah bagi pedagang makanan dan UMKM/IKM, industri kreatif serta jasa massage bagi warga tuna netra di daerah sekitar Mojokerto.
Bupati Ikfina Minta TP PKK Mojokerto Sinergikan 5 Isu Strategis Daerah
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati membuka secara langsung Pembukaan Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Tim Penggerak PKK Kabupaten Mojokerto. Program kerja PKK diminta untuk diselaraskan dengan lima isu strategis daerah.
Kabupaten Mojokerto Masuk Level 3 PPKM, Bupati Siapkan Langkah Antisipasi
Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Jawa Timur diperpanjang hingga 21 Februari 2022. Kabupaten Mojokerto bersama 11 kabupaten/kota lainnya masuk level 3.
Wali Kota Mojokerto Tekankan Perencanaan Matang dan Outcome Terukur
Pemerintah Kota Mojokerto melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan (Bappedalitbang) melaksanakan Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RKPD Kota Mojokerto Tahun 2023 di Ruang Sabha Mandala Madya, Kantor Pemkot Mojokerto.
Lantik Pejabat, Bupati Mojokerto Ingatkan Hindari Perbuatan Tercela
Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati didampingi Wakil Bupati Mojokerto Muhammad Al Barra melantik 23 orang pejabat Pimpinan Tinggi Pratama dan Administrator di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mojokerto, di Graha Maja Tama, Pemkab Mojokerto, Jum'at, (21/1).
Tiga Kepala OPD Kota Mojokerto Digeser di Awal Tahun
Memasuki awal Tahun Baru 2022 mutasi pejabat di lingkungan Pemkot Mojokerto kembali dilakukan. Kali ini ada tiga pejabat eselon II menempati pos baru. Diantaranya, Heryana Dodik Murtono sebagai Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu. (DPMPTSP), Hariyanto sebagai Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan serta dr. Triastutik Sri Prastini, Sp.A sebagai Kepala Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana.