Ratusan armada bus meninggalkan Ponorogo dengan membawa ribuan pemudik pada Sabtu (13/4). Tercatat sebanyak 5.448 pemudik meninggalkan Ponorogo pada H+3 Lebaran.
Mudik Lebaran 2024
Tiket KA Arus Balik Lebaran dari Stasiun Malang Masih Tersedia 40 Ribu
Tiket kereta api jarak jauh untuk arus balik Lebaran 2024 dari Stasiun Malang masih tersedia 40 ribuan untuk keberangkatan tanggal 12 hingga 21 April 2024.
Memastikan Mudik Lebaran 2024 Lancar, Pj Wali Kota Malang Tinjau Pos Pelayanan
Penjabat (Pj) Wali Kota Malang, Dr. Ir. Wahyu Hidayat, MM bersama jajaran Forkopinda memantau pos pelayanan dan pemantauan Kota Malang, Selasa (9/4).
Puncak Arus Mudik Lebaran 2024 Diprediksi Terjadi Hari ini, Ada 18 Titik Di Jatim
Dinas Perhubungan (Dishub) Jawa Timur memetakan sejumlah titik macet saat arus mudik lebaran 2024. Dari data yang dihimpun, titik macet di Jawa Timur selama masa mudik lebaran ini setidaknya ada 18 titik rawan macet. Diantaranya Simpang Mengkreng, Simpang Kertosono, Pasar Baureno, Pasar Babat, Pasar Brondong, Duduk Sampeyan.
50 Sopir dan Kodektur Angkutan Lebaran di Terminal Bunder Gresik Jalani Tes Urin, Hasilnya Semua Bebas Dari Narkoba
Sebanyak 50 sopir dan kondektur angkutan Lebaran 2024 yang melintas di Terminal Bunder Gresik, mengikuti tes urin. Hasilnya, semua negatif alias bebas dari narkoba.
Tinjau Kesiapan Mudik Lebaran di Terminal Purabaya Bersama Kapolri, Panglima TNI dan Menhub, Pj Gubernur Adhy Pastikan Semuanya Siap
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono bersama Menteri Perhubungan RI Budi Karya Sumadi, Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo dan Penglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto serta Forkopimda Jatim meninjau kesiapan mudik lebaran Idul Fitri 1445 H di Terminal Purabaya, Sidoarjo, Kamis (4/4).
Panglima TNI Siagakan Kendaraan Darat, Laut dan Udara di Jatim Selama Mudik Lebaran 2024
Panglima TNI Agus Subiyanto telah mempersiapkan mitigasi kecelakaan di Jawa Timur selama periode mudik Lebaran 2024.
Angka Kecelakaan Jatim Tertinggi, Ini Pesan Kapolri
Jawa Timur menjadi daerah dengan angka kecelakaan tertinggi nasional saat mudik Lebaran.
Menhub: Mudik Tahun ini Terbesar dan Tersibuk
Kehadiran TNI-Polri sangat penting berkaitan dengan keamanan terutama menjaga arus mudik Lebaran 2024.
Polda Jatim Kerahkan 16 Ribu Personel Amankan Arus Mudik 2024
Polda Jawa Timur (Jatim) mengerahkan 16 personel gabungan untuk memantau titik-titik rawan kecelakaan lalu lintas saat arus mudik.
Pelindo Regional 3 Siapkan 20 Terminal Penumpang Hadapi Lonjakan Mudik Lebaran 2024
Pelindo Regional 3 menyiapkan 20 terminal penumpang guna melayani lonjakan arus mudik Lebaran tahun ini.
Demi Kelancaran Mudik Lebaran 224, Flyover Aloha Sidoarjo Kembali Dibuka
Demi kelancaran Mudik Lebaran 2014, Flyover Aloha (FO) akan dibuka pada Selasa (2/4) pada pukul 10.00 WIB dan ditutup lagi pada Jumat (19/4) pukul 10.00 WIB.