Majelis Ulama Indonesia (MUI) melakukan kunjungan penting ke Uzbekistan pada 27 September hingga 4 Oktober untuk memperkuat hubungan bilateral antara kedua negara.
MUI
Panji Gumilang Kirim Surat ke MUI Nyatakan Tobat dan Siap Dibina
Pendiri dan Pengasuh Pondok Pesantren Al Zaytun, Panji Gumilang sudah melayangkan permintaan maaf kepada Majelis Ulama Indonesia (MUI) berkaitan kasus penodaan agama yang menjeratnya.
Surabaya Gencar Tanggulangi Bahaya Radikalisme dan Terorisme
Penanggulangan bahaya radikalisme dan terorisme menjadi salah satu upaya yang terus digencarkan Kota Surabaya.
MUI Kecewa Panji Gumilang Tolak Tabayyun Soal Polemik Ponpes Al-Zaytun
Sikap Pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Zaytun Indramayu, Panji Gumilang membuat Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat kecewa berat. Pasalnya, Panji Gumilang enggan bertemu langsung dan memberikan klarifikasi atau tabayyun soal polemik yang terjadi di Al-Zaytun.
Pemilu 2024, MUI Ingatkan Bahaya Politik Identitas
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Tengah agar semua kalangan bisa menjauhi praktik politik identitas menjelang Pemilu 2024.
MUI Sayangkan Inkonsistensi Gubernur Bali Soal Kehadiran Timnas Israel di World Beach Forum 2023
Perubahan sikap Gubernur Bali, I Wayan Koster terhadap kehadiran tim nasional Israel di World Beach Games (WBG) 2023, sangat disayangkan oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI).
MUI dan Mayoritas Ormas Islam Tolak Kedatangan Israel di Piala Dunia U-20
Majelis Ulama Indonesia (MUI) menggelar serap aspirasi bersama sejumlah organisasi Islam dan lembaga masyarakat di Aula Buya Hamka, Gedung MUI Jakarta, Jumat (13/3).
MUI Kota Probolinggo Minta Rumah Makan Harus Jelas Berlabel Halal
Menjelang bulan suci Ramadhan, Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Probolinggo menggelar sosialisasi label halal untuk resto dan warung makan. Semua produk resto maupun rumah makan yang ada di wilayah Kota Probolinggo harus memiliki label halal.
Wali Kota Eri Yakin, Akreditasi MUI Dapat Membawa Kebaikan untuk Warga Surabaya
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menghadiri Tasyakuran Akreditasi Majelis Ulama Indonesia (MUI) Award Terbaik se-Jawa Timur, di Grand Empire Palace Hotel, Sabtu (18/2).
Terkait Pembakaran Al-Quran, MUI Apresiasi Langkah Kemlu Panggil Dubes Swedia dan Belanda
Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengapresiasi langkah Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) RI yang akan memanggil Duta Besar Swedia dan Belanda terkait pembakaran dan penyobekan Al-Quran.
MUI Minta Indonesia Bersikap Tegas Terhadap Swedia
Pemerintah Indonesia perlu mengambil tindakan tegas terkait aksi pembakaran kitab suci Al Quran oleh ekstremis sayap kanan Swedia, Rasmus Paludan di depan kantor Kedutaan Besar Turki di Stockholm pada Sabtu (21/1).
MUI: Swedia Jangan Anggap Enteng Pembakaran Al Quran
Sikap tegas atas pembakaran Al Quran oleh politisi Swedia, Rasmus Paludan penting ditunjukkan pemerintah Indonesia agar peristiwa tersebut tidak terulang.
Pimpinan Pesantren jadi Tersangka Kekerasan Seksual, MUI Jember Dorong Pesantren Deklarasi Zona Ramah Anak
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Jember mendorong pesantren dan lembaga pendidikan berbasis agama, deklarasikan zona ( kawasan) ramah anak.
Natal 2022, MUI Ajak Masyarakat Jaga Harmonisasi Melalui Kolaborasi
Kolaborasi serta upaya untuk saling menghormati secara bersama-sama, bahkan tanpa adanya sekat perbedaan agama, menjadi hal yang penting bagi kehidupan bangsa Indonesia. Sehingga bisa tercipta harmonisasi di masyarakat. Khususnya saat perayaan keagamaan seperti Natal.