Presiden Joko Widodo atau Jokowi menghadiri pembukaan Muktamar XVIII Pemuda Muhammadiyah di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, Rabu (23/2).
muktamar
Hasil Pemilihan Muktamar Muhammadiyah: Haedar Nashir Teratas Disusul Abdul Muti dan Anwar Abbas
Pemilihan 13 Formatur Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah 2022-2027 telah usai digelar di Edutorium Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) pada Minggu dinihari (20/11). Nama petahana Haedar Nashir berada di posisi teratas dengan 2.203 suara.
Hasil Pemilihan Muktamar Muhammadiyah: Haedar Nashir Teratas Disusul Abdul Muti dan Anwar Abbas
Pemilihan 13 Formatur Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah 2022-2027 telah usai digelar di Edutorium Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) pada Minggu dinihari (20/11). Nama petahana Haedar Nashir berada di posisi teratas dengan 2.203 suara.
Hadiri Muktamar Muhammadiyah, Puan Maharani: Stadion Manahan Penuh, Luar Biasa Semangatnya
Ketua DPR RI Puan Maharani turut serta menghadiri acara pembukaan Muktamar Muhammadiyah dan Aisyiyah di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, pada Sabtu (19/11).
Muktamar Muhammadiyah Mengerucut ke Tiga Nama Ini
Muktamar Muhammadiyah dan Aisyiyah ke-48 telah resmi dibuka oleh Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, pada Sabtu pagi (19/11).
Wacana Muktamar Diundur, Kader NU: Kami Sami'na Wa Atho'na ke Rois Aam PBNU
Merespos wacana penundaan Muktamar, kader Nahdlatul Ulama Nusron Wahid mengatakan bahwa keputusan muktamar akan mundur atau dimajukan tergantung keputusan Rais Aam PBNU, KH Miftachul Akhyar.
PPP Jatim Pertimbangkan Usulkan Nama Khofifah Dan Gus Ipul Caketum Di Muktamar
DPW PPP Jatim menyodorkan nama gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa dan mantan wagub Jatim Saifullah Yusuf (gus Ipul) sebagai calon ketua umum PPP dalam muktamar PPP yang digelar akhir tahun 2020 mendatang.