#nasdem
Megawati Dinilai Gamang Usai Nasdem Usung Anies Baswedan
Ketua Umum (Ketum) PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri dianggap masih gamang dalam menetapkan calon presiden (capres) setelah Nasdem telah menyatakan dukungan untuk Anies Baswedan.
Bahas Momentum Deklarasi Capres, Komunikasi Demokrat-PKS-Nasdem Makin Intens
Partai Demokrat terus membangun komunikasi politik dengan PKS dan Partai Nasdem. Secara teknis, pertemuan antar elite ketiga partai terus ditingkatkan.
Dampak Elektoral Jadi Penyebab PKS dan Demokrat Belum Merapat ke Nasdem
Partai Demokrat dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) belum juga menyampaikan sikap tegas mengumumkan berkoalisi dengan Nasdem untuk mengusung Anies Baswedan. Diduga, masih ada faktor penghambat yang membuat kedua partai masih tarik ulur.
Ada Tawaran Gabung KIR, PKS Fokus Komunikasi dengan NasDem dan Demokrat
Ajakan dari Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdul Muhaimin Iskandar agar PKS bergabung dalam Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya bersama PKB dan Gerindra disambut baik.
Penjajakan Koalisi Bersama NasDem dan PKS, AHY Optimis Kantongi Tiket Pilpres 2024
Partai Demokrat meyakini bisa mendapatkan tiket calon presiden dan calon wakil presiden 2024 melalui koalisi yang sedang dibangun
Nasdem-Demokrat-PKS Tampaknya Segera Deklarasikan Berkoalisi
Petinggi Nasdem, Demokrat, dan PKS kembali duduk semeja saat menghadiri pernikahan putri habib Salim Segaf. Sebelumnya mereka juga menunjukkan kebersamaan saat menghadiri pernikahan putri Anies Baswedan.
Jokowi Diyakini Tidak akan Berani Amputasi Nasdem
Presiden Joko Widodo diyakini tidak akan berani mengamputasi Partai Nasdem, meski sudah mendeklarasikan Anies Baswedan dijadikan Bacpares dan dekat dengan Demokrat.
Nasdem Bocorkan Sosok Ideal Cawapres Pendamping Anies Baswedan
Partai Nasdem saat ini sudah memasuki tahap ketiga dalam kerangka persiapan menghadapi Pemilu 2024, setelah tahapan sebelumnya yaitu mengumumkan Anies Baswedan sebagai capres yang diusungnya dan sekaligus memberikan kewenangan penuh untuk memilih cawapresnya.
Desakan Dikeluarkan dari Koalisi Usai Deklarasi Dukung Anies, NasDem: Kenapa kok Panas?
Ada dorongan dari pihak lain agar Partai Nasdem keluar dari koalisi pemerintahan Joko Widodo-Maruf Amin. Desakan tersebut bahkan sudah sampai ke telinga Ketua Umum Nasdem, Surya Paloh.
Seluruh Kader NasDem Sudah Bergerak Sosialisasikan Anies Baswedan
Partai NasDem membantah tudingan membiarkan Anies Baswedan berjalan sendiri. Nasdem telah mendeklarasikan Anies bakal calon presiden yang akan diusung pada Pilpres 2024.
Nasdem Bisa Terdepak Dari Pemerintahan, Ahmad Ali: Tak Akan Mengubah Komitmen Kami
Wacana reshuffle kabinet yang diungkap Presiden Joko Widodo dipandang sebagai respons dari kebijakan Partai Nasdem yang mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai bakal calon presiden 2024. Terlebih, kemudian muncul pernyataan Ketua DPP Partai Nasdem Zulfan Lindan bahwa Anies adalah antitesis Jokowi.
Buntut Ucapan Anies Antitesa Jokowi, Surya Paloh Nonaktifkan Zulfan Lindan dari Nasdem
Partai Nasdem memutuskan untuk menonaktifkan Zulfan Lindan sebagai kader menyusul pernyataannya yang menyebut Gubernur Anies Baswedan dipilih Partai Nasdem sebagai calon presiden lantaran menjadi antitesa Presiden Joko Widodo.
Nasdem Tidak Lagi Partai Pengikut, Sudah Jadi King Maker
Pernyataan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto yang menyebut “biru terlepas dari pemerintahan Joko Widodo (Jokowi)” lantaran mengusung Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, dinilai sebagai sindiran keras PDIP ke Partai Nasdem.