Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengamankan barang bukti uang sebesar Rp2,6 miliar dalam operasi tangkap tangan (OTT) terkait dugaan suap proyek di Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ogan Komering Ulu (OKU), Provinsi Sumatera Selatan.
OTT
Delapan Orang Diamankan KPK dalam OTT di OKU, Termasuk Anggota DPRD
Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan - Sebanyak delapan orang telah diamankan dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) yang dilakukan oleh penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan.
Diduga Tilap Uang Retribusi Masuk Wisata Sarangan Magetan, 5 ASN Terkena OTT
Meski sudah hampir dua bulan lalu, kasus Operasi Tangkap Tangan (OTT) lima ASN pemungut restribusi masuk wisata Sarangan, Kabupaten Magetan, masih jadi perbincangan. Pasalnya kelima ASN yang terkena OTT dikabarkan tidak disanksi.
Tangkap Tangan di Sidoarjo Terkait Pemotongan Insentif Pajak dan Retribusi Daerah
Kegiatan tangkap tangan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di wilayah Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur, diduga terkait dugaan korupsi berupa pemotongan pembayaran insentif pajak dan retribusi daerah di Pemkab setempat.
10 Orang Terjaring Tangkap Tangan di Sidoarjo
Sebanyak 10 orang terjaring tangkap tangan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di wilayah Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur. Beberapa di antaranya aparatur sipil negara (ASN) pemerintah daerah setempat.
KPK OTT 11 Orang di Labuhanbatu, Ada Pejabat Pemkab dan Anggota DPRD
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan atau OTT di Kabupaten Labuhanbatu, Sumatera Utara.
KPK Tangkap Tangan Penyelenggara Negara di Maluku Utara
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali melakukan kegiatan tangkap tangan terhadap penyelenggara negara. Adapun penyelenggara negara yang diduga melakukan tindak pidana korupsi ini berada di wilayah Maluku Utara.
Dalami OTT di Kejari Bondowoso, KPK Periksa Sejumlah ASN Dan Rekanan
Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK) terus mempertajam penyidikan untuk memperkuat alat Bukti dalam kasus operasi tangkap tangan ( OTT) 4 tersangka, di Kejari Bondowoso. Sebelumnya, KPK Memeriksa sejumlah pejabat dan ASN di Bondowoso, pada hari ketiga, Kamis (14 Desember 2023) KPK menghadirkan sejumlah saksi rekanan, yang diduga menggarap sebuah proyek di Bondowoso.
OTT di Bondowoso, KPK Tetapkan 4 Tersangka
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah selesai melaksanakan ekspose atau gelar perkara atas kegiatan operasi tangkap tangan atau OTT di Bondowoso. Hasilnya, sebanyak empat orang ditetapkan sebagai tersangka.
Seluruh Tersangka Korupsi Basarnas Ditahan, Bukti OTT KPK Prosedural dan Legal
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah melakukan penahanan terhadap tiga orang tersangka pihak swasta dalam kasus suap Kepala Basarnas Marsdya Henri Alfiandi.
Kepala Basarnas Terjaring OTT, Presiden: Hormati Proses Hukum
Pemerintah terus memperbaiki sistem mencegah praktik korupsi, antara lain terkait pengadaan barang dan jasa di kementerian/lembaga melalui e-katalog.
Tangkap Tangan Basarnas, Total 10 Orang Sudah Dibawa ke Gedung KPK
Total sebanyak 10 orang telah ditangkap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kegiatan tangkap tangan pejabat Basarnas RI terkait dugaan tindak pidana korupsi pengadaan alat pendeteksi korban reruntuhan tahun anggaran 2023.
OTT di Jakarta dan Bekasi, KPK Amankan 8 Orang Termasuk Pejabat Basarnas
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan atau OTT, pada Selasa (25/7) hari ini. Ada delapan orang, termasuk pejabat Basarnas dan swasta, dalam kegiatan tangkap tangan.
Tak Terpengaruh Polemik, KPK OTT Pejabat DJKA di Jateng dan Jakarta
Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri dan jajarannya tidak terpengaruh dengan polemic hal tengah dihembuskan di internal KPK belakangan.
Minta Uang Rp85 Juta, Oknum Pegawai BPN Malang Terjaring OTT
Salah satu oknum pegawai Kantor Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Kabupaten Malang dikabarkan terjaring Operasi Tangkap Tangan (OTT) oleh Tim Satuan Tugas (Satgas) Anti-Mafia Tanah yang dibentuk oleh Kementerian ATR/BPR di Kantor ATR/BPN Kabupaten Malang, Selasa (20/2) kemarin.