VP Corporate Communications PT Freeport Indonesia, Katri Krisnati membenarkan telah terjadi peristiwa kebakaran pabrik di areal Smelter PT Freepport Indonesia, yang berada di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Java Integrated Industrial and Port Estate (JIIPE) Manyar Gresik