Israel adalah pihak yang lebih kuat dan 'pelaku' dalam perang mematikan atas Palestina yang berlangsung dalam seminggu belakangan ini.
#palestina
Kepala Biro Politik Hamas Sebut Israel Akan Terjebak Dalam Operasi Militernya Sendiri
Operasi darat yang dilakukan oleh rezim Israel di Gaza akan menjadi jebakan bagi tentara rezim tersebut.
Golkar Dorong DK PBB Ambil Langkah Konkret Hentikan Kekerasan di Palestina
Upaya pemerintah mendukung penyelesaian aksi kekerasan di Palestina diapresiasi Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto.
Kutuk Israel, MUI: Jika Dunia Mau Terbebas Dari Terorisme, Maka Penjajahan Harus Dihentikan
Tentara Israel dinilai telah menyakiti hati umat Islam seluruh dunia karena telah melepaskan tembakan ke jamaah Shalat Tarawih di Masjid Al Aqsa.
Komitmen Jokowi Bela Rakyat Palestina Ditagih
Presiden Joko Widodo dituntut membalas surat resmi Palestina melalui Kedutaan besarnya yang meminta bantuan Indonesia meredam aksi kekerasan Militer Israel di Masjid Al-Aqsa, yang dikirim Senin (10/5).
Pernyataan Sikap MUI dan Ormas Islam Se-Indonesia Terkait Penyerangan Masjid Al-Aqsa
Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan seluruh organisasi massa (Ormas) Islam di Indonesia membuat pernyataan sikap terkait penyerangan yang dilakukan Militer Israel terhadap warga Palestina di Masjid Al-Aqsa.
Hamas Tembakkan Ratusan Roket ke Israel, Desak Tel Aviv Tarik Pasukan Dari Masjid Al-Aqsa
Di tengah bentrokan yang berujung aksi kekerasan antara polisi Israel dan warga Palestina, kelompok Hamas mengatakan bahwa pihaknya telah menembakkan lebih dari 100 roket dari Gaza menuju Israel pada Senin (10/5) waktu setempat.
Jokowi Harus Lakukan Dua Hal di Sidang PBB: Vaksin Corona dan Kemerdekaan Palestina
Ada dua hal yang harus dilakukan Presiden Joko Widodo saat memberikan pidato di Sidang Umum PBB pada 22 September 2020 mendatang secara virtual. Pertama soal vaksin Covid-19, dan kedua soal kemerdekaan Palestina.