Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir memuji tiga tokoh Partai Amanat Nasional (PAN) yang disebut-sebut banyak membantu gerak dakwah Muhammadiyah. Ketiga tokoh itu adalah Zulkifli Hasan, Hatta Rajasa dan Soetrisno Bachir.
PAN
Reshuffle Kabinet, Jokowi: Belum Terpikir ke Arah Sana
Presiden Joko Widodo rupanya belum memikirkan perombakan kabinet atau reshuffle. Padahal kabar reshuffle berhembus kencang sejak Partai Amanat Nasional (PAN) diumumkan sebagai anggota baru koalisi pemerintah.
Ketum PAN: Wisata Daerah Bisa Bersaing Asal Ditata dan Dikelola Secara Baik
Promosi potensi daerah dilakukan Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan saat berkunjung ke Kendal, Jawa Tengah, Minggu (7/11).
Zulhas Ingin Kepala Daerah Beri Perhatian Khusus pada NU dan Muhammadiyah
Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama merupakan penjaga moderasi di Indonesia. Untuk itu, setiap kepala daerah perlu untuk memberi perhatian secara khusus kepada keduanya.
PAN Mulai Panaskan Mesin Politik di Kandang Banteng
Partai Amanat Nasional (PAN) sudah mulai memanaskan mesin politiknya menjelang 2024. Tak ingin kecolongan, partai pimpinan Zulkifli Hasan ini sudah mulai memanaskan mesin politik di Jawa Tengah yang dikenal sebagai kandang PDI Perjuangan.
Aturan Wajib PCR Dibatalkan, PAN: Bukti Pemerintah Mendengar Aspirasi Rakyat
Dicabutnya kebijakan kewajiban hasil tes PCR sebagai syarat dokumen penerbangan membantah tudingan pemerintah berbisnis dengan rakyat.
Zulhas Akui Sudah Lama Setor Nama Soetrisno Bachir untuk Kursi Menteri Jokowi
Presiden Joko Widodo masih menggantungkan kursi kabinet yang akan diberikan kepada Partai Amanat Nasional (PAN).
PAN Tak Kunjung Dapat Jatah Menteri, Zulhas: Tanya ke Pak Presiden
Partai Amanat Nasional (PAN) enggan berkomentar soal jatah kursi kabinet yang belum juga diberikan Presiden Joko Widodo usai diumumkan sebagai anggota koalisi pemerintah.
Cuma Penggembira, PAN Tidak Terlalu Bawa Kekuatan Penting di Pemerintahan Jokowi
Kehadiran Partai Amanat Nasional (PAN) dianggap tidak terlalu membawa kekuatan penting di pemerintahan, sehingga Presiden Joko Widodo tidak terlalu terburu-buru melakukan reshuffle kabinet dan memberikan kursi kepada PAN.
Ketum PAN: Pernyataan Pak JK Otokritik bagi Kebangkitan Umat Islam
Pernyataan mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla soal ketimpangan ekonomi keumatan adalah otokritik bahwa umat Islam harus bersatu dan bangkit.
Makin Meresahkan, PAN ke OJK: Tindak Tegas Pinjol Ilegal dan Didik Masyarakat
Keberadaan pinjaman online ilegal (pinjol) saat ini dinilai sudah dalam tingkatan yang sangat membahayakan.
PAN Tinggal Tunggu Waktu, Tak Ada Cerita Koalisi Tanpa Syarat
Partai Amanat Nasional (PAN) sampai saat inj belum mendapatkan kepastian akan mendapatkan jatah kursi menteri apa di kabinet usai diumumkan sebagai anggota baru koalisi pemerintahan Presiden Joko Widodo.
Ditanya Soal Kabar`Reshuffle, Begini Kata Ketua Umum PAN
Tarik ulur kursi kabinet yang akan diberikan Presiden Joko Widodo kepada Partai Amanat Nasional (PAN) masih belum kunjung mendapatkan kepastian.
Dinilai Melelahkan dan Biaya Besar, Masa Kampanye Pemilu 2024 Perlu Dievaluasi
Partai Amanat Nasional (PAN) memandang masa kampanye untuk Pemilu Serentak tahun 2024 perlu dievaluasi.
Giring Tolak Anies, PAN: Lucu!
Penolakan terhadap pencalonan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan sebagai calon presiden di Pilpres 2024 yang disampaikan pelaksana tugas (Plt) Ketua Umum PSI Giring Ganesha mendapat sorotan dari sejumlah pihak.