Sebagai bagian dari upaya memperkuat ketahanan pangan nasional, presiden Prabowo Subianto melakukan program panen serentak yang diadakan di 14 provinsi dan 157 kabupaten/kota.
panen padi
Tanam Padi Inpari 32 dan Kembangkan Pupuk Organik, Gubernur Khofifah: Referensi Terbaik dari Tuban
Seusai panen raya padi varietas Inpari 50, Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa juga melakukan penanaman padi varietas inpari 32 di Desa Karang Tinoto, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, Rabu (1/11).
Petani Surabaya Panen 22,4 Ton Padi di Lahan Milik Pemkot
Mengawali tahun 2023, Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Surabaya bersama Kelompok Tani (Poktan) Sri Sedono menyelenggarakan panen raya padi.
Petani Banyuwangi Digelontor 197 Ton Benih Padi, Bupati Ipuk Berharap Produktivitas Pertanian Meningkat
Kementerian Pertanian menggelontorkan bantuan 197,12 ton benih padi berkualitas untuk mendukung produktivitas pertanian. Bantuan ini diberikan untuk lahan seluas 7.889 hektare sebagai apresiasi atas kinerja pertanian Banyuwangi yang terus meningkat.