Tag :

Papua

Aksi brutal Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua kembali terjadi. Bahkan aksi penembakan yang dilakukan KKB Puncak Jaya di Distrik Waegi ini berujung dengan kematian anggota personel Polsek Illu, Briptu Kiki Supriyadi.