Partai politik peserta pemilihan umum (Pemilu) hari ini akan ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Ri. Partai Buruh, adalah salah satu pihak memastikan sudah menerima undangan dari KPU RI untuk menghadiri pengumuman hasil rekapitulasi dan pengundian nomor partai politik peserta Pemilu 2024.
Partai Buruh
Yakin Lolos jadi Peserta Pemilu, Partai Buruh Bakal Iring-Iringan Bareng Kelas Pekerja
Iring-iringan akan dilakukan Partai Buruh bersama masyarakat kelas pekerja ke kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI di Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu mendatang (14/12).
Partai Buruh Bakal Geruduk Kemenaker, Tuntut Kenaikan Upah dan Tolak PHK
Partai Buruh dan KSPI akan melakukan aksi unjuk rasa di Kantor Menteri Ketenagakerjaan pada Jumat (4/11) mendatang.
Jawab Partai Buruh, KPU: Sipol Berfungsi Baik dan Tak Ada Masalah
KPU RI memastikan sistem informasi partai politik (Sipol) yang digunakan sebagai instrumen pendafaran partai politik (Parpol) bakal calon peserta Pemilu Serentak 2024 tak bermasalah.
Partai Buruh Ungkit "Skandal Imam Bonjol" Pemilu 2014
Masa penentuan bagi partai politik (parpol) untuk mengikuti Pemilu Serentak 2024 akan dihadapi pada 1 Agustus 2022 mendatang, atau pada saat tahapan pendaftaran dibuka Komisi Pemilihan Umum (KPU).
Partai Buruh Menilai Pemekaran Papua Berdampak Pada Pemilu Serentak 2024
Upaya Komisi Pemilihan Umum (KPU) dalam mengisi kekosongan hukum pelaksanaan pemilu di 3 daerah otonomi baru (DOB) Papua perlu melibatkan seluruh parpol yang akan menjadi peserta Pemilu Serentak 2024.
Partai Buruh Gugat UU P3 ke MK
Undang Undang Pembentukan Peratuan Perundang-undangan (UU P3) digugat Partai Buruh ke Mahkamah Konstitusi (MK), di Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Senin (27/6).
Parpol Main Politik Uang, Langsung Didiskualifikasi
Beberapa pengurus teras Partai Buruh melakukan audiensi dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU). Partai Buruh mengingatkan salah satu amanah reformasi.
Catatan 24 Tahun Reformasi, Rakyat Gagal Sejahtera dan Demokrasi Masih Dikebiri
Cita-cita dan semangat reformasi yang digaungkan sejak 24 tahun lalu hingga sekarang masih belum berjalan timpang. Pemerintah masih gagal menyejahterkan rakyat dan demokrasi dikebiri.
Partai Buruh jadi Alternatif di Tengah Polarisasi Cebong-Kadrun
Kehadiran Partai Buruh yang digagas oleh Said Iqbal dan kawan-kawan membawa angin segar dalam kancah perpolitikan tanah air.
Partai Buruh Siap Kawal Perbaikan UU Ciptaker
Perintah Mahkamah Konstitusi dalam putusan uji materiil UU 11/2020 tentang Cipta Kerja, agar pemerintah melakuka perbaikan maksimal, disambut baik Partai Buruh.
Partai Buruh Jadi Tonggak Perjuangan Melawan Langgengnya Privatisasi Listrik
Deklarasi Partai Buruh menjadi peristiwa politik yang sangat penting bagi perjuangan para buruh mendapatkan kesejahteraan yang layak.
Partai Buruh Berpoteni Masuk Catatan Sejarah Jika Berhasil Lolos Senayan
Partai Buruh yang dipimpin Said Iqbal berpotensi mencatat sejarah baru jika berhasil lolos parlementary threshold pada Pemilu 2024 mendatang. Sejarah yang dimaksud adalah hadirnya partai dari kelompok buruh di parlemen Indonesia.
Partai Buruh Sudah Kantongi 10 Juta Konstituen
Partai Buruh mengklaim sudah mengantongi dukungan sedikitnya 409 kabupaten/kota dari total 514 kabupaten/kota di Indonesia. Hal ini menjadikan Partai Buruh percaya diri untuk menjadi salah satu partai di Indonesia.
Respon Netizen Jika Partai Buruh Dihidupkan Lagi
Keinginan Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI), Said Iqbal, menghidupkan kembali Partai Buruh mendapat beragam komentar dari publik.