Tim riset Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) terdorong mengembangkan aplikasi Sistem Informasi Augmented Reality Halal (SIAR Halal), mengingat sertifikasi halal pada bisnis makanan khususnya pada Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) belum merata.