DPP PDI Perjuangan (PDIP) melakukan konsolidasi internal dengan pengurus DPC PDIP Kabupaten Gresik dalam menyongsong perhelatan Pemilu 2024.
Pemilu 2024
Pengamat: KIB Cenderung Pilih Musyawarah untuk Tentukan Capres
Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) akan mulai melakukan pembahasan mengenai calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) yang akan diusung pada Pilpres 2024 pada November nanti di wilayah Indonesia Timur, sebagaimana disampaikan Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto.
Tahun Depan, Bantuan Dana Parpol di Lampung Naik 100 Persen
Usulan DPRD Lampung untuk menaikkan bantuan dana partai politik (parpol) dari sebelumnya Rp 1.200 menjadi Rp 3.500 per suara telah disetujui Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung. Artinya, bantuan dana parpol ini naik lebih dari 100 persen.
Pemilu 2024, Gerindra Kota Probolinggo Incar Kursi Ketua DPRD
Menjelang tahun politik, Partai Gerindra Kota Probolinggo mengincar kursi Ketua DPRD setempat. Target itu bukan tanpa alasan, tetapi peluang besar bagi partai Gerindra sangat terbuka.
Muncul Perlawanan 6 Partai Politik yang Tak Lolos, Ini Respon KPU RI
Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI angkat bicara merespon gerakan perlawanan dari 6 partai politik (parpol) yang dalam tahapan pendaftaran dinyatakan tidak memenuhi syarat dokumennya untuk menjadi peserta Pemilu 2024.
Pastikan Masuk Verifikasi Faktual, PKN Jatim Juga Yakin Lolos Kontestan Pemilu 2024
Masuk dalam tahapan terakhir verifikasi faktual, Pimpinan Daerah (Pimda) Partai Kebangkitan Nusantara (PKN) Jatim yakin bisa lolos hingga menjadi konstetan Pemilu 2024.
Dewan Pers Ingatkan Wartawan Netral di Pemilu 2024, Hindari Diksi Kadrun dan Cebong
Media massa dan wartawan dituntut tetap menjaga netralitas pemberitaan dalam menghadapi Pemilu 2024.
Kapan akan Gabung Partai? Ini Jawaban Ridwan Kamil
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, hingga kini belum mengambil keputusan bergabung ke partai mana pun, meski yang bersangkutan mengaku akan mengumumkan ke publik dalam waktu dekat.
Jaring Bacaleg Terbuka, PDIP Gresik Optimis Capai Target 10 Kursi Parlemen
Menyongsong kontestasi Pemilu 2024, DPC PDI Perjuangan Kabupaten Gresik mulai melakukan penjaringan dan penyaringan untuk bakal calon legislatif (bacaleg) DPRD daerah, provinsi, dan DPR RI.
Ratusan Kader Gerindra Probolinggo Raya Dibekali Pendidikan Politik Menuju Pemilu 2024
DPD Partai Gerindra Jatim menggelar Pendidikan Politik Kader Penggerak Desa di salah satu di Hotel di Kota Probolinggo.
Anies-AHY Bertemu Satukan Energi Semangat Perubahan dan Perbaikan
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menerima kunjungan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan di Kantor DPP Partai Demokrat, Jumat (7/10) pagi.
Hadapi Pemilu 2024 Ketua DPC PPP Ponorogo Sowan Kyai Kharismatik NU
DPC PPP Ponorogo, melakukan kunjungan ke kediaman KH Imam Bajuri, Pimpinan Pondok Pesantren Al Iman Babadan Ponorogo. Untuk meminta wejangan, dalam menghadapi Pemilu 2024.
Masih Banyak Waktu, KIB Tidak Buru-buru Tetapkan Capres Hanya Karena Nasdem Umumkan Anies Baswedan
Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) yang motori Partai Golkar, Partai Amanat Nasional (PAN), dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) bersepakat untuk tidak terburu-buru mengumumkan calon presiden yang bakal diusung.
KPU Diminta Tertibkan Lembaga Survei di Pemilu 2024
Dalam perhelatan pemilihan umum (Pemilu) tahun 2024 mendatang, KPU disarankan menertibkan keberadaan survei, jajak pendapat dan quick count atau penghitungan cepat dari berbagai lembaga survei. Sebab, kerap menjadi persoalan tersendiri di tengah-tengah masyarakat, menjelang dan saat Pemilihan Umum (Pemilu).