Gubernur Jatim Terpilih Khofifah Indar Parawansa mengajak seluruh elemen keluarga besar NU menyatukan semangat untuk bersama-sama mewujudkan Indonesia Emas 2045 dengan mengambil peran di berbagai lini dan sektor khususnya pendidikan.
Pendidikan
2 Kunci Indonesia Menjadi Negara Maju pada 2045
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) turut mengupayakan Indonesia menjadi negara maju pada 2045.
Berperan Majukan Pendidikan Di Jatim, Gus Fawait Raih Dewi Sartika Awards
Ketua Fraksi Gerindra DPRD Jawa Timur Muhammad Fawait mendapatkan penghargaan nasional yaitu Dewi Sartika Awards. Penghargaan tersebut diberikan karena dinilai ikut serta memajukan pendidikan di Indonesia khususnya di Jawa Timur.
Sebelas Siswi di Lamomgan Dipitak Karena Tak Pakai Jilbab, DPRD Jatim Minta Sistem Pengajaran Dievaluasi
Anggota DPRD Jawa Timur Ahmad Iwan Zunaih menyesalkan adanya tindakan guru yang mencukur rambut belasan siswinya di kecamatan Sukodadi, kabupaten Lamongan.
Wujudkan PPDB Humanis, Pemerhati Pendidikan Isa Ansori: Pertimbangkan Kepentingan Terbaik Anak di Surabaya
Momen penerimaan peserta didik baru adalah peristiwa yang berlangsung berulang-ulang, sehingga diharapkan persoalan yang muncul bisa diatasi karena belajar dari problem-problem yang sudah ada.
Universitas Trisakti Gandeng Alumni Kembangkan Potensi di Dunia Pendidikan
Universitas Trisakti (Usakti) berkomitmen untuk mengembangkan dunia pendidikan, baik melalui promosi, peningkatan kesiapan kerja lulusan, tracer study, pemagangan, beasiswa mahasiswa dan pemutakhiran database alumni.
KPK Bekali Peserta Festival Integritas Kampus
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyelenggarakan kegiatan Pitching dan Pembekalan bagi peserta Festival Integritas Kampus (FIK) pada 14-15 Oktober 2022 di Kota Bogor, Jaw Barat.
Di Hadapan Muslimat NU Blitar, Gubernur Khofifah Tekankan Pentingnya Membangun Peradaban Lewat Pendidikan
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengungkapkan peran penting pendidikan untuk membangun peradaban kehidupan.
Para Aktivis dan Akademisi Banyuwangi Soroti Berbagai Isu Dunia Pendidikan
Belasan aktivis dan dosen di Kabupaten Banyuwangi menyoroti berbagai kasus hingga kebijakan pemerintah di bidang pendidikan. Mereka berkumpul dalam sebuah diskusi di sebuah kafe di bilangan Kecamatan Genteng.
Bupati Lamongan Minta Program Unggulan Perintis Harus Bisa Dinikmati Masyarakat
Pemkab Lamongan terus mendorong agar Program Unggulan Perintis (Pendidikan Berkualitas dan Gratis) agar dapat dinikmati seluruh masyarakat.
Banyak Orangtua Stres Hadapi Pendidikan Anak, Pengamat: Jangan Ambil Peran Guru
Selama pandemi Covid-19 banyak orangtua yang merasa stres menghadapi pendidikan anak-anak. Pasalnya, kondisi ini membuat orangtua terpaksa menjadi guru bagi anak-anak.
Tingkatkan Kualitas Tenaga Pendidik, Bunda Paud Surabaya Dikuliahkan Gratis oleh Pemkot
Dinas Pendidikan Kota Surabaya terus melakukan berbagai upaya dan inovasi untuk meningkatkan pendidikan di Kota Pahlawan.
Wali Kota Eri Terima Penghargaan dari Unair, Bidang Pendidikan, Penelitian, dan Pengembangan Masyarakat
Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi menerima penghargaan dari Sekolah Pascasarjana (Postgraduate School) Universitas Airlangga (Unair) Kota Surabaya, Senin (20/12) malam.