Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi mengimbau para orang tua agar lebih ketat dalam mengawasi anak-anak mereka, terutama selama bulan Ramadan 2025.
Perang sarung
Pelaku Perang Sarung di Surabaya Bisa Disanksi Rawat ODGJ hingga Kunjungan ke Makam
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya intens melakukan patroli dan razia untuk mencegah perang sarung di kalangan anak-anak selama bulan Ramadan 1446 Hijriah.
Hendak Perang Sarung, Puluhan Remaja di Madiun Diamankan
Puluhan remaja di simpang empat dusun Sedoro, jalan desa Nglandung – desa Kaibon, kecamatan Geger, kabupaten Madiun, diamankan Unit Reskrim Polsek Geger pada Sabtu dini hari, 1 Maret 2025, sekitar pukul 02.00 WIB.
Berangkat Perang Sarung di Daerah Pacar Keling, Lima Remaja Tertangkap di Gang-gang
Lima remaja diamankan Tim Patroli Presisi Sat Samapta Polrestabes Surabaya saat hendak melakukan perang sarung di Pacar Keling Surabaya.
Cegah Tawuran Perang Sarung, Polres Bangkalan Gencar Patroli Sahur
Polres Bangkalan dan seluruh Polsek di wilayahnya terus berupaya memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat dengan memaksimalkan kegiatan patroli. Patroli untuk kawal dan jaga kamtibmas akan dilaksanakan di sepanjang Ramadan 1455 H, 2024.