Kepolisian Negara Republik Indonesia atau Polri telah membuka penerimaan anggota polisi melalui jalur santri pondok pesantren dan hafidz Al-Qur'an. Salah satu prioritas dalam proses rekrutmen ini mendapat dukungan Ulama dan Pengasuh Pesantren di Kabupaten Jombang.