Ketua Umum Persatuan Guru Nahdlatul Ulama (Pergunu) KH. Asep Saifuddin Chalim menanggapi viralnya video Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan (Zulhas) soal salat. Ia mengatakan bakal memahami isu ini dengan hati-hati karena menurutnya Zulhas adalah sosok yang peduli pada umat Islam.
Pergunu
Harlah Ke-70 Pergunu, Gubernur Khofifah: Guru Harus Adaptif Terapkan Transformasi Sistem Digital
Memperingati Harlah ke 70 Pergunu (Persatuan Guru Nadlatul Ulama), Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyampaikan rasa terimakasih kepada Guru dan Kepala Sekolah di seluruh negeri, atas baktinya mencerdaskan bangsa.