Guna meningkatkan pengetahuan, serta kompetensi pegawai, Perumdam Tirta Dharma Purabaya Kabupaten Madiun melaksanakan kegiatan Peningkatan Sumber Daya Manusia dengan mengambil tema "Membangun Citra Diri yang Positif dan Prima Demi Kemajuan Perumdam Tirta Dharma Purabaya".