Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Gresik, Fandi Ahmad Yani-Asluchul Alif mengklaim telah menang dalam kontestasi pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 berdasarkan hasil hitungan sementara timnya.
Pilkada Gresik
Ratusan Surat Suara Pilkada di Gresik, Ditemukan Rusak dan Jumlahnya Kurang
Bawaslu Gresik menemukan surat suara rusak dan kurangnya jumlah sesuai dengan kebutuhan yang dipesan oleh KPU setempat kepada pihak percetakan selaku penyedia barang.
Diduga Lakukan Pelanggaran Jelang Pilkada 2024, KPU Gresik Dilaporkan ke Bawaslu
Bawaslu Gresik menerima laporan adanya dugaan pelanggaran dalam kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang diduga dilakukan oleh penyelenggara Pemilu.
PDIP Gresik Pastikan Paslon Yani-Alif Menang 85 Persen di Pilkada 2024
PDIP Gresik beserta seluruh unsur jajarannya mengelar Rapat Kerja Cabang Khusus (Rakercabsus), pemenangan Calon Gubernur dan Bupati dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Bawaslu Gresik Temukan Ribuan Daftar Calon Pemilih Pilkada 2024 Bermasalah
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Gresik terus melakukan pencermatan daftar pemilih sementara hasil perbaikan (DPSHP), sebelum penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) untuk Pilkada 2024.
Prihatin Pilkada 2024 Hanya Ada Satu Paslon, Masyarakat Gresik Gelar Deklarasi Menangkan Kotak Kosong
Sejumlah orang dari berbagai latar belakang menggelar deklarasi relawan pendukung kotak kosong jelang berlangsungnya Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Gresik 2024.
Antisipasi Kotak Kosong, Bacakada Yani-Alif Gelar Konsolidasi Bersama Parpol Pengusung
Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Gresik, Fandi Ahmad Yani - Asluchul Alif mengelar konsolidasi organisasi dalam rangka Pemenangan Pilkada 2024 dengan mendatangi Kantor DPD Partai Golkar dan DPC PPP setempat.
Baru Dilantik, Anggota DPRD Gresik Ajukan Surat Pengunduran Diri
Asluchul Alif, salah seorang anggota DPRD Gresik periode 2024-2029 yang baru dilantik, mengajukan pengunduran diri dari kursi legislatif.
Dukung Aksi Kotak Kosong, Kader PDIP Gresik Terancam Sanksi Tegas
DPC PDIP Kabupaten Gresik bakal menindak tegas salah satu kadernya yang menjabat sebagai Sekretaris PAC Kebomas Mega Bagus Saputra. Karena terlibat dalam aksi demontrasi di Kantor KPU setempat, untuk mendukung kotak kosong pada Pilkada 2024.
Syahrul Munir Dapat Surat Tugas dari PPP untuk Maju Pilkada Gresik 2024
DPC PPP Gresik memberikan surat tugas kepada Bakal Calon Bupati (Bacabup) Syahrul Munir sebagai dukungan maju dalam kontestasi Pilkada serentak 2024.
Usai Dilantik Ketua DPD Nasdem Gresik, Thoriq Majidannor Siap All Out Besarkan Partai dan Menangkan Pilkada 2024
Ketua DPD Nasdem Gresik Thoriq Majidannor, bertekad untuk membawa terobosan baru terhadap partai yang dipimpinnya usai dirinya bersama jajaran dibawahnya dilantik sebagai pengurus baru.
Perkuat Komunikasi Politik Jelang Pilkada 2024, Bacabup Syahrul Munir Datangi DPC Partai Golkar Gresik
Bakal Calon Bupati (Bacabup) Gresik, Syahrul Munir melakukan komunikasi politik dengan partai DPC Partai Golkar setempat. Sebagai upaya penjajakan untuk membentuk koalisi pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Dapat Mandat dari DPP PSI Maju di Pilkada Gresik 2024, Firosya Shalati Tancap Gas
Politisi muda Firosya Shalati siap maju di Pilkada Gresik 2024 sebagai bakal calon wakil bupati (bacawabup) dari Partai Solidaritas Indonesia (PSI).
KPU Gresik Buka Pendaftaran Bacakada Jalur Perorangan
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Gresik, membuka pendaftaran bagi bakal calon kepala daerah (bacakada) non partai atau jalur perorangan (independen) yang ingin maju dalam kontestasi pemilihan kepala daerah (pilkada) pada November 2024.