Putri kedua Presiden ke-4 RI Abdurrahman Wahid, Zannuba Ariffah Chafsoh atau Yenny Wahid resmi mendukung pasangan calon presiden-wakil presiden, Ganjar Pranowo-Mahfud MD.
pilpres 2024
Kepala RSPAD Jamin Tes Kesehatan Bapaslon Dilakukan Secara Profesional
Kepala Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto, Letjen TNI Albertus Budi Sulistya menegaskan, pihaknya melaksanakan tes kesehatan bakal pasangan calon (bapaslon) presiden dan wakil presiden karena Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mengeluarkan surat keputusan (SK).
Gibran Dipinang Prabowo, Fahri Hamzah ungkap Ada Perdebatan di Koalisi
Wakil Ketua Umum Partai Gelora, Fahri Hamzah mengaku sempat ada tekanan ketika memilih putra sulung Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka menjadi pendamping Prabowo Subianto.
Tidak Tegak Lurus, Politisi PDIP: Gibran Otomatis Sudah Bukan Kader
Langkah Walikota Solo GIbran Rakabuming Raka menjadi calon wakil presiden mendampingi calon presiden Prabowo Subianto disesali banyak pihak termasuk PDI Perjuangan.
Gibran Cawapres Prabowo, Puan: Enggak Ada Pengunduran Diri, Hanya Pamit
Putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi), Gibran Rakabuming Raka telah resmi mendampingi calon presiden Prabowo Subianto bertarung di Pilpres 2024.
Eks Relawan SBY 2004, Konsolidasi menangkan Prabowo-Gibran
Relawan Komite Independen Pemenangan (KIP-Prabowo) mendeklarasikan dukungan kepada bakal calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka. Mereka optimis pasangan ini memenangkan Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 dalam satu putaran.
Anies-Muhaimin Akan Kembali Hadir ke Jember Ikuti Jalan Sehat Santri Sarungan HSN 2023
Pasangan Capres dan Cawapres, Anies Baswedan - Muhaimin Iskandar (AMIN) dipastikan hadir dalam kegiatan jalan jalan sehat santri sarungan di GOR PKPO Kaliwates Kabupaten Jember, pada Ahad (29/2023).
Besok, Prabowo-Gibran Daftar ke KPU Pukul 10 Pagi
Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan mendaftar sebagai bakal calon presiden dan calon wakil presiden ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Rabu besok (25/10).
Tidar Jatim Tancap Gas Menangkan Prabowo-Gibran
TIDAR (Tunas Indonesia Raya) Jawa Timur salah satu sayap partai Gerindra laangsung tancap gas setelah Bacapres Prabowo Subianto mengumumkan bacawapresnya Gibran Rakabuming Raka.
Pukulan Telak Manuver Jokowi, PDIP Alami Turbulensi Hebat
Manuver Presiden Joko Widodo menjadi pukulan telak bagi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) dalam hal merawat petugas partai.
Persaudaraan 98 dan Persaudaraan Masyarakat 08 Deklarasi Siap Menangkan Prabowo-Gibran di Jawa Timur
Persaudaraan 98 Jawa Timur bersama Persaudaraan Masyarakat 08 Jawa Timur deklarasi mendukung pasangan Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka sebagai Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden Republik Indonesia 2024-2029. Acara deklarasi tersebut dihadiri oleh para perwakilan dari berbagai kabupaten/kota se Provinsi Jawa Timur.
Sentil PDIP Soal Jokowi Petugas Partai, Demokrat: Urus Jagoan Masing-masing!
Beberapa pihak terus menggiring opini negatif dengan menyebut Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebagai petugas partai.
PDIP Minta Jokowi Bersikap Ksatria Mundur jadi Kader
PDI Perjuangan tidak ingin mengomentari terlalu jauh terkait didapuknya putra sulung Presiden Joko Widodo Gibran Rakabuming Raka menjadi calon wakil presiden Prabowo Subianto di Pilpres 2024.
Majelis Pertimbangan Karang Taruna dukung Gibran Capres Prabowo
Menguatnya Gibran Rakabuming Raka sebagai calon Wakil Presiden mendampingi Capres Prabowo Subianto di pemilu 2024 dinilai sosok yang tepat dan mampu memberikan perubahan positif bagi negara dan bangsa.